Yuni Riadi

Pemerintah Berperan Penting dalam Penggunaan Mobile Internet

Jakarta, Selular.ID - Hasil riset yang dilakukan Indosat Ooredoo dan Fakultas Ekonomika and Bisnis (FEB) Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta tahap pertama menunjukan hasil yang positif mobile internet terhadap pertumbuhan ekonomi. Hasil riset tersebut akan...

Indosat Ooredoo: Mobile Internet Berdampak Positif Terhadap Pertumbuhan Ekonomi

Jakarta, Selular.ID - Indosat Ooredoo dan Fakultas Ekonomika and Bisnis (FEB) Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta melakukan riset yang bertajuk dampak mobile internet terhadap pengembangan ekonomi sosial di Indonesia dilakukan dua tahap yang dimulai...

Kuartal Tiga 2017 Game Online dan Mata Uang Digital Target Serangan DDoS

Jakarta, Selular.ID - Kaspersky Lab menerbitkan laporan DDoS Intelligence untuk kuartal ketiga 2017. Selain mengamati perkembangan tren di periode pelaporan sebelumnya, kuartal ketiga juga menunjukkan peningkatan jumlah negara dengan banyak organisasi di negara tersebut...

Pemerintah Janji Akan Buka Akses Enam Situs Tenor

Jakarta, Selular.ID - Pemerintah telah memblokir enam situs Tenor, yakni penyedia konten GIF di aplikasi berbagi pesan WhatsApp. GIF yang disediakan penyedia konten itu belakangan diprotes oleh masyarakat karena adanya konten yang berbau pornografi. Semuel...

Konten Porno Tidak Bisa Diakses, Kominfo Batal Blokir WhatsApp

Jakarta, Selular.ID - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) akhirnya mengambil keputusan terkait konten berbau pornografi yang dapat diakses di WhatsApp. Setelah melakukan diskusi selama 2x24 jam Kominfo tidak memblokir aplikasi pesan singkat WhatsApp. Menurut Semuel...

Penyedia Konten GIF WhatsApp Sanggup Penuhi Keinginan Pemerintah

Jakarta,Selular.ID - WhatsApp layanan bertukar pesan singkat beberapa hari ini menjadi sorotan. WhatsApp dilaporkan mengandung konten yang menjurus kepornografi. Konten menjurus pornografi tersebut berupa gambar bergerak dengan format file GIF.Tampilan yang menjurus ke pornografi itu dapat...

Menkominfo Berharap Ruangguru Dapat Menjadi Startup Unicorn di Masa Depan

Jakarta, Selular.ID - Sebagai startup lokal Ruangguru cukup berbangga, pasalnya Rudiantara Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) beserta tim dari BP3TI melakukan kunjungan ke Ruangguru baru-baru ini. Kunjungan tersebut dijelaskan Belva Devara Co-Founder dan CEO Ruangguru, merupakan...

Alasan Kenapa Firefox Rocket Hanya Tersedia di Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Indonesia menjadi negara khusus yang dipilih Mozilla untuk menghadirkan Firefox Rocket. Tentunya ada catatan tersendiri kenapa Firefox Rocket hanya tersedia di Indonesia. Joe Cheng Product Manager Android Browsers menuturkan, dari data...

Firefox Quantum dan Firefox Rocket Hadir di Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Mozilla menghadirkan Firefox Quantum, yakni browser baru yang menggunakan mesin web generasi baru dari Mozilla dan Firefox Rocket browser Android yang diciptakan khusus untuk Indonesia. Jeff Griffiths, Director of Product Management For...

Google Kecolongan Ada WhatsApp Palsu di Play Store

Jakarta, Selular.ID - Baru-baru ini Google memperlihatkan, teknologi artificial intelligence (AI). Google pun cukup yakin dengan kecerdasan buatan yang digunakan pada sistem pelacak aplikasi tiruan. Namun belakangan Jutaan pengguna Android tertipu oleh beredarnya WhatsApp palsu....

Huawei Berambisi Bangun 10 Ribu Toko Sebelum Lebaran

Jakarta, Selular.ID - Saat ini, Huawei tengah menyiapkan diri untuk bangkit lagi di pasar ponsel Indonesia. Keseriusan Huawei untuk bangkit di pasar ponsel yakni dengan menggandeng GNP Imperium Perkasa sebagai distributor Huawei di Indonesia. Dengan...

Huawei Pastikan Luncurkan Mate 10 dan Mate 10 Pro, Kapan?

Jakarta, Selular.ID - Huawai Mate 10 dan Mate 10 Pro telah diluncurkan bulan lalu di Munich, Jerman. Saat peluncuran, Huawei menyebut Singapura dan Malaysia sebagai negara pertama yang disambangi Mate 10 dan Mate 10...

Huawei Akhirnya Rilis Smartphone Empat Kamera Pertamanya di Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Setelah dinanti-nanti akhirnya Huawei memenuhi janjinya untuk menghadirkan smartphone empat kamera pertamanya di Indonesia. Dengan menggandeng GND Imperium Perkasa selaku distributor Huawei menghadirkan nova2i. Dalam peluncurannya Jhonson Ma Country Manager Huawei Devices...

Upgrade Gratis Windows 10 Berakhir 31 Desember

Jakarta, Selular.ID - Microsoft dikabarkan telah memperbarui situsnya dan mengungkap bahwa upgrade gratis untuk mereka yang memakai assistive technologies akan berakhir pada 31 Desember 2017. Seperti diberitakan Tech Radar, perusahaan software asal Amerika Serikat telah...

Fitur Ini di Facebook Memungkinkan Penggunanya Untuk Mengumpulkan Pendapat

Jakarta,Selular.ID - Facebook baru saja meluncurkan Facebook Polls, fitur polling atau pemungutan suara untuk individu dan Pages di iOS, Android, dan desktop secara global. Dalam keterangan resminya Facebook menjelaskan, Polls merupakan sebuah cara yang populer...