Yuni Riadi

Kementerian Perindustrian Andalkan Lab Riset Untuk Standarisasi Powerbank

Jakarta,Selular.ID - Selain kabel yang belum mendukung standarisasi, powerbank yang beredar di Indonesia saat ini juga belum memiliki standarisasi yang sesuai dengan kebutuhan pasar. Hal itu diungkapkan Budi Susanto Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Industri...

Dukung Standarisasi Kabel di Indonesia UL Resmikan Laboratorium Pertamanya di Asia Tenggara

Jakarta,Selular.ID - UL Internasional Indonesia memahami adanya peningkatan kebutuhan bagi industri kawat dan kabel di Indonesia. Namun dari banyaknya kabel yang beredar di Indonesia disebut-sebut belum memenuhi standarisari yang sesuai dengan kebutuhan pasar. Dengan memahami...

Meluncur di Agustus, Ini Perkiraan Harga Nokia 9

Jakarta,Selular.ID - Nokia dikabarkan akan merilis berapa seri smartphone tahun ini, dan Nokia 9 menjadi salah satunya. Seperti diberitakan Tech Radar bahwa Nokia 9 akan diumumkan pada akhir Juli atau awal Agustus 2017. Sementara penjualannya...

Ini yang Memfasilitasi Wireless Charging di iPhone 8

Jakarta, Selular.ID Apple baru saja menghadirkan iPhone 7, namun kabar mengenai iPhone 8 sudah ramai diberitakan, bahkan disebut-sebut iPhone 8 akan hadir pada semester dua 2017. informasi mengenai smartphone itu semakin banyak...

Sony Pictures Hadirkan Karakter Smurf di Game Terbarunya

Jakarta, Selular.ID -Sony Pictures baru-baru ini meluncurkan game Smurfs Bubble Story yang merupakan game match-3 puzzle. Dimana game ini terinspirasi oleh film animasi Smurfs. Game ini sudah dapat diunduh di Google Play dan Apps Store...

Pengguna iOS Sekarang Bisa Download Aplikasi Clips

Jakarta, Selular.Id Aplikasi editing video dan photo Clips akhirnya sudah bisa diunduh pengguna iOS di Apps store. Seperti dikutip dalam situs resminya Apple, aplikasi ini pada dasarnya dirancang untuk mempermudah pengguna membuat foto atau video...

Gogobli Akan Buat Aplikasi B2C, Jika Sudah Memenuhi Target Ini

Jakarta, Selular.ID - Sebagai e-commerce yang menghubungkan konsumen, toko dan principal secara business to business (B2B), dan business to customer (B2C), Gogobli mengakui kalau saat ini e-commerce yang menyediakan khusus produk kesehatan dan kecantikan...

Raih Pendanaan Tahap Awal, Pomona Optimis Bisnisnya Akan Tumbuh di 2017

Jakarta, Selular.ID - Pomona platform online to offline (O2O) baru-baru ini mengumumkan pendanaan yang mereka terima dari pihak investor. Pendanaan dari Frontier Capital, Prasetia, dan sederet Angel Investor merupakan pendanaan tahap awal yang dimanfaatkan Pomona...

Pengguna Android Nougat Belum Mencapai Lima Persen

Jakarta, Selular.ID - Google telah resmi memperkenalkan OS Android terbarunya yaitu Android versi 7.0 dengan nama Android Nougat. OS tersebut merupakan penerus dari Android Marshmallow yang telah diresmikan satu tahun yang lalu. OS tersebut pastinya...

Photo Instagram Lebih Banyak di Cetak di Printerous

Jakarta, Selular.ID - Animo pengguna terhadap kualitas foto hasil dari Instagram ternyata menimbulkan kebutuhan baru. Banyak dari pengguna Instagram yang ingin melihat hasil koleksi photo di Instagram dan mencetaknya. Sehingga tidak mengherankan jika sejak hadir...

Twiiter Lite Untuk Koneksi Internet Lambat

Jakarta, Selular.ID - Twitter menyadari bahwa kecepataan akses internet di tiap negara-negara berbeda, dan untuk memimalisir terhambatnya pengguna untuk tetap terhubung dengan Twitter, baru-baru ini layanan micro blogging ini mengenalkan Twitter Lite. Twitter...

Pengguna Aplikasi Printerous Tidak Hanya dari Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Aplikasi Printerous platform online yang menjembatani pengguna dengan pemberi jasa printing ini ternyata penggunanya bukan saja dari Indonesia melainkan dari Singapura. Kevin Osmond Ceo Printerous menuturkan bahwa dari total pengguna aplikasi lokal...

Aplikasi Printerous Moments Solusi Cetak Photo Praktis Melalui Smartphone 

Jakarta, Selular.ID - Mengabadikan setiap momen di dalam smartphone sudah menjadi hal yang biasa dilakukan pengguna smartphone, namun tidak untuk mencetaknya. Banyak alasan yang membuat mereka eggan mencetaknya, satu dari sekian banyak alasannya yabg dikemukakan...

Apple Gunakan Chip Buatan Sendiri Untuk iPad dan iPhone Terbarunya

Jakarta, Selular.ID - Sebagai raksasa teknologi Apple selama ini memang diketahui mengandalkan kartu grafis (GPU) milik Imagination Technologies vendor Chip asal Inggris, untuk iPad dan iPhonenya. Namun sepertinya hal itu akan segera berakhir, mengingat baru-baru...

Gogobli Andalkan BPOM Untuk Meyakinkan Pelanggan Terhadap Produknya

Jakarta,Selular.ID - Gogobli memahami hal-hal.yang mungkin membuat orang ragu untuk berbelanja online, terutama untuk produk-produk kesehatan dan kecantikan. "Kami ingin pelanggan di Indonesia yakin bahwa Gogobli menjamin kualitasnya, Gogobli mengawasi dengan ketat produk yang dijual...