Jumat, 2 Januari 2026

Febrian Fahusni

Di Tahun Kemarin Serangan Terhadap Perangkat Serangan Seluler Meningkat

Selular.ID - Pada tahun 2023, Kaspersky mengamati peningkatan yang stabil dalam jumlah serangan terhadap perangkat seluler, mencapai hampir 33,8 juta serangan, yang sekaligus menandai peningkatan sebesar 50% dari angka tahun sebelumnya. Ancaman paling umum terhadap...

Selang 4 Tahun, Game Call Of Duty: Warzone Mobile Rilis Dalam Waktu Dekat

Selular.ID - Setelah di tahun 2020, Activision menghadirkan Call Of Duty: Warzone untuk PC, kini 4 tahun berselang game tembak-tembakan tersebut bakal hadir di perangkat mobile. Dikonfirmasi Call of Duty: Warzone Mobile diluncurkan di seluruh...

Snapdragon 8 Gen 4 Rilis Di Q4 2024

Selular.ID - Terungkap tanggal peluncuran chipset gahar untuk smartphone flagship dari Qualcomm Snapdragon 8 Gen 4. Kabar ini diungkapkan langsung oleh Don McGuire, Chief Marketing Officer (CMO) Qualcomm, pada saat selama event Mobile World Congress,...

Gara-gara AI, Apple Batal Buat EV

Selular.ID - Apple tampaknya telah membatalkan rencananya untuk mobil listrik yang sangat dinantikan. Selama bertahun-tahun, terungkap bahwa merek tersebut secara aktif mengerjakan teknologi self-driving dan lebih banyak lagi untuk Apple Car miliknya , tetapi sekarang...

Dengan Telkomsel, Cuma Rp 60 Ribu Udah Dapat Member JKT48

Selular.ID - Telkomsel bekerja sama dengan idol grup JKT48, cuma Rp 60 ribu sudah mendapat member JKT48, ini maksudnya. Guna menghadirkan produk dan layanan dengan pilihan yang beragam sekaligus menjangkau komunitas penggemar musik dan JKT48,...

Intel Core Ultra Memperluas AI PC ke Enterprise

Selular.ID - Di MWC 2024, Intel memperluas benefit AI PC bagi pelanggan komersial dengan platform Intel vPro yang baru. Fitur-fitur yang ditingkatkan pada prosesor Intel Core Ultra dan ketersediaan Intel Arc GPU bawaan, serta prosesor...

Kini Giliran PlayStation Lakukan PHK

Selular.ID - Divisi PlayStation Sony sedang menghadapi periode yang penuh tantangan, ketika perusahaan mengumumkan pengurangan tenaga kerjanya secara signifikan sekitar 8 persen. Atau jika di total karyawan yang terkena PHK yang berarti sekitar 900 karyawan....

Hasil Riset, Perusahaan eCommerce dengan Personalisasi Real-Time Lebih Untung 7X Lipat

Selular.ID - CleverTap, platform interaksi all-in-one, merilis hasil riset data-science industri mereka Navigating Personalization: A Balancing Act for eCommerce yang menunjukkan pentingnya strategi personalisasi yang disesuaikan di berbagai aplikasi e-commerce. Riset ini didasarkan pada analisis...

Rupanya Ada Pengaruh Free Fire Dari Kesuksesan Transsion

Selular.ID - Menurut laporan Counterpoint, dengan adanya Transsion miliki hubungan baik dengan game Free Fire, salah satu mendongkrak penjualan bagi perusahaan. Transsion Holdings, perusahaan teknologi yang berbasis di Shenzhen ini telah berhasil memikat pasar di...

Ada 5 Redmi Note 13 Series Hadir Di Indonesia, Ini Bedanya

Selular.ID - Bukan cuma satu apalagi dua, bukan tiga, juga bukan empat, tapi Redmi Note 13 Series hadir di Indonesia membawa lima produk sekaligus, ini bedanya dari masing-masing lini. Tidak tanggung-tanggung Xiaomi hadirkan smartphone di...

Inilah Harga Resmi Redmi Note 13 Series di Indonesia

Selular.ID - Redmi Note 13 Series Resmi Meluncur di Indonesia: 5 Varian dengan Kamera Menawan dan Harga Terjangkau Xiaomi hari ini resmi meluncurkan smartphone dikelas mid range nya, Redmi Note 13 Series di Indonesia. Seri...

Realme Note Terjual 20.000 Unit, Sinyal Bahaya Untuk C Series

Selular.ID - Sinyal bahaya untuk lini produk smartphone Realme C series, setelah produk terbarunya, Realme Note 50 laku keras setelah penjualan perdana. Realme baru saja menghadirkan smartphone kelas bawah, Realme Note 50 ke pasar Indonesia. Tidak...

Inilah Rekomendasi Smartphone 5G Harga Ramah Dikantong

Selular.ID - Meski 5G belum merata di Indonesia, tapi permintaan smartphone 5G sedang baik, dan berikut adalah rekomendasi smartphone 5G dengan harga terjangkau. Dalam beberapa tahun terakhir, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) telah mengeluarkan berbagai...

Cari Kerja Pakai AI Dari Jobstreet

Selular.ID - SEEK telah berhasil mengintegrasikan tiga platform pasar tenagakerja di Asia Pasifik – SEEK, Jobstreet, dan Jobsdb yang akan beroperasi didukung teknologi AI. Integrasi ini menyatukan jutaan pencari kerja dan pemberi kerja di seluruh...

Pasar Smartphone Indonesia Turun, Tapi Naik Dibanding Tahun Lalu

Selular.ID - Pengiriman ponsel pintar di Indonesia turun 6% YoY sepanjang tahun 2023, menurut Monthly Indonesia Smartphone Tracker dari Counterpoint. Penurunan ini lebih kecil dibandingkan penurunan sebesar 10% pada Semester 1 tahun 2023 karena OEM...