Tag results for:
Apple
iPhone 13 Diprediksi Usung Notch Mini
Jakarta, Selular.ID - iPhone generasi mendatang tampaknya akan membawa peningkatan dari sebelumnya. Menurut laporan baru dari DigiTimes, mengklaim bahwa iPhone 13 yang akan datang dapat menggunakan desain Notch yang lebih kecil. Hal ini karena Apple...
Lebih Canggih, Apple Patenkan Face ID Generasi Baru
Jakarta, Selular.ID - Apple telah menerima paten baru terkait Face ID, yang merupakan sistem otentikasi pengguna biometrik. Paten itu merinci teknologi pengenalan wajah generasi mendatang yang menggunakan pemetaan termal wajah.
Sebagai informasi, sebagian besar smartphone...
iMac Akan Memiliki Desain Baru
Jakarta, Selular.ID – Apple sedang merencanakan desain ulang pertama dari komputer desktop iMac sejak 2012 diluncurkan. Selain itu, Apple juga berencana untuk mengumumkan desain baru untuk MacBook.
Desain produk Apple terutama iMac dan MacBook, memang...
Apple Uji TouchID untuk iPhone 2021
Jakarta, Selular.ID - Awalnya Apple mengandalkan Touch ID pada iPhone untuk keamanan, namun seiring dengan kebutuhan penggunanya, Apple memperkenalkan Face ID karena digadang-gadang lebih aman.
Dan perusahaan tampaknya masih berencana untuk mengembangkan fitur Touch ID...
Pengguna Macbook Pro Alami Masalah Saat Mengisi Daya
Jakarta, Selular.ID - Sangat umum mengalami masalah dengan gadget dari waktu ke waktu. Dalam beberapa kasus ini, perusahaan akan mengakses masalah dan merilis perbaikan. Laporan terbaru mengatakan pengguna MacBook Pro mengalami beberapa masalah saat...
Apple Garap Perangkat Pintar Layar Lipat Â
Jakarta, Selular.ID – Apple dilaporkan telah mulai mengerjakan ponsel lipat, dan mulai membuat prototipe layar lipat secara internal. Prototipe awal memang terdengar mirip dengan layar lipat yang digunakan oleh Samsung, Motorola, dan lainnya. Bloomberg...
iPhone 13 Bakal Debut Dengan Chipset A15 Apple
Jakarta, Selular.ID - Apple diketahui bakal menghadirkan iPhone generasi berikutnya, yakni iPhone 13. Penerus iPhone 12 itu diklaim akan mengusung chip A15 Apple. Ini akan menjadi debut bagi chip A15 untuk pertama kalinya.
Dalam hal...
iPhone SE dan AirPods Generasi Baru Diprediksi Meluncur April 2021
Jakarta, Selular.ID - Apple tampaknya bakal merilis banyak perangkat tahun ini (2021). Informasi yang beredar mengatakan iPhone SE dan AirPods generasi baru bakal hadir di awal Q2 2021, tepatnya pada April mendatang.
Prediksi ini diungkap...
Fantastis, App Store Apple Raup Sekitar Rp895 Triliun di 2020
Jakarta, Selular.ID - Toko aplikasi milik Apple, App Store dilaporkan meraup pendapatan fantastis di 2020.
Menurut analisis CNBC, App Store Apple menghasilkan $ 64 miliar (Rp895 triliun) pendapatan pada tahun 2020. Nilai itu meningkat sebanyak...
iPhone 13 Usung Notch Lebih Kecil dan Pemindai ToF Lidar
Jakarta, Selular.ID - Tahun lalu, hanya seri iPhone 12 Pro yang menggunakan pemindai LiDAR time-of-flight (ToF). Saking populernya seri iPhone 12 Pro, kini rumor menyebut bahwa seluruh seri iPhone 13 akan mengusung pemindai ToF...
IPad Mini LED Kemungkinan Diluncurkan pada Q1 2021
Jakarta, Selular.ID - Apple telah lama dikabarkan sedang mengerjakan iPad Pro dengan layar mini-LED dan kini sebuah laporan baru mengklaim bahwa itu akan diluncurkan pada kuartal pertama 2021.Â
Menurut DigiTimes, Apple telah memperluas rantai pasokannya...
iPhone 13 Pro Gunakan Panel Layar 120Hz Milik Samsung
Jakarta, Selular.ID - Samsung akan menjadi pemasok eksklusif layar LTPO OLED untuk generasi iPhone 13 mendatang, seperti dilaporkan The Elec. Panel tersebut digunakan pada dua model Pro dan akan berjalan pada 120 Hz.
Panel LTPO...



