Rabu, 26 November 2025

Uday Rayana

Editor in Chief

Lenovo Optimis Varian Moto Akan Menggebrak Pasar Indonesia

​ Labuan Bajo, Selular.ID - Lenovo akhirnya menuntaskan komitmen untuk menghadirkan varian pertama Moto di pasar Indonesia, yakni E3 Power. Peluncuran telah dilakukan pada 26 Oktober lalu, dan sebagai permulaan penjualan dilakukan lewat sejumlah toko online...

Support Program Pariwisata, Lenovo Tak Sekedar Berbisnis di Indonesia

Labuan Bajo, Selular.ID - Vendor asal Tiongkok, Lenovo, semakin memperkokoh posisi di pasar Indonesia. Sejak kehadirannya empat tahun lalu, deretan smartphone Lenovo semakin diminati konsumen. Riset IDC menunjukkan, pada kuartal ketiga 2016, Lenovo sudah bertengger...

Pabrikasi Moto di Indonesia, Salah Satu Langkah Sukses Lenovo di 2016

Labuan Bajo, Selular.ID - Tahun 2016 hanya akan menyisakan satu setengah bulan lagi. Di waktu tersisa, sejumlah vendor meluncurkan varian terbaru untuk memperkuat posisi sekaligus memperbesar volume market share, termasuk Lenovo. Pada akhir Oktober 2016,...

Inikah Tanda-Tanda Kejatuhan Apple?

Jakarta, Selular.ID - Sempat menyandang predikat sebagai produsen komputer medioker, dalam satu dekade terakhir, Apple menjelma menjadi pemain kunci dalam industri komputasi global, terutama di pasar tablet dan smartphone. Namun menghadapi persaingan yang semakin...

Kehadiran MiFi Dorong Populasi Pengguna 4G Smartfren

  Jakarta, Selular.ID – Beragam upaya dilakukan oleh operator agar pelanggan mau beralih menggunakan layanan 4G. Mulai dari bundling dengan smartphone dengan harga terjangkau, kemudahan menggantikan USIM, hingga penawaran lain berbau promo yang sayang untuk...

Lewat Seri G1, Advan Semakin Fokus Bangun Brand Loyalty

Selular.ID – Beberapa tahun lalu, kiprah brand-brand lokal di panggung industri selular terlihat mencorong. Sayangnya, memasuki era ponsel cerdas yang tumbuh pesat belakangan ini, brand lokal mendapat tantangan yang luar biasa. Tak dapat dipungkiri,...

​Dikudeta Oppo, Asus Gagal Pertahankan Posisi Nomor Dua

Jakarta, Selular.ID – Pasar smartphone yang semakin sexy, membuat kompetisi antar vendor di Indonesia semakin berlangsung sengit. Tidak mudah mempertahankan posisi yang telah diraih, ditengah gempuran pemain lain yang terus berusaha mencuri market share....

​Dua Pelaksana Tugas di Balik Polemik Interkoneksi 

Jakarta, Selular.ID – Penerapan tarif interkoneksi baru tak jadi diterapkan oleh Kemenkominfo. Penundaan ini sejalan dengan permintaan Komisi 1 DPR dalam RDP dengan Menkominfo Rudiantara (23/8/2016). DPR bahkan meminta agar semua operator memberikan laporan...

Revisi Interkoneksi Bakal Mengubah EBITDA Operator

Jakarta, Selular.ID – Keputusan Kemenkominfo menunda pelaksanaan revisi tarif interkoneksi (31/8/2016), membuat kondisi industri semakin tidak punya pegangan. Indosat Oredoo dan XL Axiata tetap pada keinginan untuk memberlakukan tarif baru yang turun sebesar rata-rata...

​Bos Ericsson Minta Indonesia Fokus Pada Pengembangan Ekonomi Digital

Jakarta, Selular.ID – Dalam beberapa bulan terakhir, industri selular tengah panas dingin. Puncaknya terjadi pada 2 Agustus lalu, saat Menkominfo Rudiantara menetapkan biaya interkoneksi baru yang turun rata-rata 26% untuk berbagai skenario panggilan. Alih-alih membuat...

​Jika Interkoneksi Turun, XL Siap Turunkan Tarif Ritel

Jakarta, Selular.ID – Keputusan Menkominfo Rudiantara menurunkan tarif interkoneksi telah membelah operator dalam dua kubu. Telkom Group dengan tegas menolak keputusan pemerintah tersebut karena berpotensi menimbulkan kerugian hingga Rp 50 trilyun dalam lima tahun...

​Telkomsel 100 Persen Monopoli Pasar NTT

Kupang, Selular.ID - Sudah sejak lama wilayah-wilayah di luar Pulau Jawa dikuasai oleh Telkomsel. Tak tanggung-tanggung di banyak provinsi terutama Indonesia Bagian Timur, market share anak perusahaan Telkom dan Singtel ini, mencapai hingga 100...

Gara-gara Interkoneksi Baru, Telkomsel Tekor Hingga Dua Kali

Alor, NTT, Selular.ID - Penurunan tarif interkoneksi  sebesar 26% membuat operator challenger menikmati banyak keuntungan. Selain mengurangi jumlah yang harus dibayarkan ke operator dominan, selisih interkoneksi dari sebelumnya yakni Rp 250 ke Rp 204,...

Telkomsel Surati Menkominfo Nyatakan Keberatan Revisi Interkoneksi

Alor, NTT, Selular.ID - Revisi interkoneksi yang telah diteken menjadi SE (Surat Edaran) oleh Kemenkominfo pada awal Agustus lalu telah berkembang menjadi polemik. Operator terbelah menjadi dua kubu, menyetujui dan kontra, dengan berbagai alasan...

Ririek Adriansyah : Tak Mudah Menjalankan Bisnis MVNO

Ririek Adriansyah, Dirut Telkomsel Kupang, Selular.ID - Seiring dengan rencana pemerintah untuk merevisi PP 52 dan 53 yang saat ini masih dalam pembahasan, iindustri selular ke depannya dipastikan akan lebih dinamis. Pasalnya, berbagai model bisnis...