Febrian Fahusni
News
Sektor Grosir & Ritel Menjadi Sasaran Utama Ransomware di Indonesia
Selular.ID - Palo Alto Networks baru-baru ini merilis laporan keamanan siber bertajuk Ransomware Retrospective 2024: Unit 42 Leak Site Analysis dan 2024 Incident Response Report, isinya masih sektor grosir dan ritel yang menjadi sasaran...
Applications
Website yang Sering Dikunjungi Pengguna di Bulan April 2024
Selular.ID - Di era digital ini, internet telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari bagi banyak orang di seluruh dunia.
Setiap bulan, jutaan pengguna menghabiskan waktu mereka di berbagai situs web untuk mencari informasi, menghibur...
News
Malware Mobile Banking Semakin Merajalela
Selular.ID - Kaspersky telah merilis Laporan Ancaman Keuangan tahunannya untuk tahun 2023, yang menawarkan analisis terperinci tentang lanskap ancaman siber finansial yang terus berkembang.
Laporan tersebut mengungkapkan peningkatan signifikan dalam malware mobile banking dan phishing...
Review & Komparasi Gadget
Perbandingan Antara iPad Pro 13″ dan MacBook Pro 14″ dari Apple
Selular.ID - Dalam dunia teknologi, Apple dikenal karena produk-produknya yang inovatif dan berkualitas tinggi, tapi produknya terbilang cukup fantastis, seperti iPad Pro terbarunya bisa setara dengan laptop MacBook Pro andalannya.
Di mana perangkat terbaru yang...
Smart Devices
Realme C65 Resmi Dijual Hari Ini
Selular.ID - Sudah diperkenalkan beberapa hari yang lalu, kini Realme C65 resmi bisa dibeli di seluruh Indonesia diharga Rp 2 jutaan, seperti ini kemampuannya.
Realme C65, smartphone terbaru dari realme C Series mematahkan stigma tersebut...
Smart Devices
Apple Bukan Hanya Kenalkan iPad Baru, Tapi Juga Pangkas Harga iPad Gen 10
Selular.ID - Pada acara peluncuran terbarunya, Apple tidak hanya memperkenalkan iPad Pro dan iPad Air generasi terbaru beserta Apple Pencil sebagai bintangnya, tetapi juga membuat kejutan dengan memangkas harga salah satu perangkat iPad yang...
Devices
Perbandingan Spesifikasi iPad Pro dan iPad Air Terbaru dari Apple
Selular.ID - Apple telah merilis dua varian terbaru dari lini tablet mereka, yakni iPad Pro dan iPad Air, seperti inilah perbedaan diantara keduanya.
Kedua tablet ini menawarkan beragam fitur dan spesifikasi yang menarik, namun dengan...
Review & Komparasi Gadget
Perbedaan Chipset MediaTek Dimensity 9300+ Dengan 9300
Selular.ID - Hanya selang 6 bulan, MediaTek rilis chipset khusus untuk smartphone flagship, Dimensity 9300+ dan Dimensity 9300, apa bedanya?
Mengingat kembali, chipset MediaTek Dimensity 9300 hadir lebih dahulu, atau lebih tepatnya beredar di bulan...
Smart Devices
Apple Serius Garap Smartphone Lipat, Terungkap Oleh Hak Paten
Selular.ID - Hak paten untuk smartphone lipat pertama dari Apple ungkap desain engsel yang akan dibawa oleh brand berlogo apel digigit ini beberapa hari lalu.
Semakin dekat smartphone lipat dari Apple, yang nampaknya kini bukan...
Smart Devices
Rekomendasi Smartphone Rp 1 Jutaan dengan Chipset MediaTek Helio G85
Selular.ID - Mencari smartphone murah bukan lagi hal yang sulit dicari, tapi harga murah di range harga Rp 1 jutaan harus pintar juga mencari spesifikasi yang mumpuni, salah satunya dari penggunaan chipset, berikut adalah...
Smart Devices
Spesifikasi Smartphone Ideal untuk Bermain Game Tanpa Lag
Selular.ID - Dalam dunia gaming mobile yang semakin berkembang, memiliki smartphone dengan spesifikasi yang memadai menjadi kunci untuk pengalaman gaming yang lancar dan menyenangkan.
Bermain game tanpa lag atau lemot membutuhkan beberapa spesifikasi tertentu agar...
News
Jepang Sudah Kenalkan Perangkat 6G, Indonesia Berkutat di 5G
Selular.ID - Kabar terbaru menyebut, di negara matahari terbit, Jepang sudah meluncurkan perangkat 6G pertama di dunia, kabarnya 20 kali lebih cepat dari 5G.
Konsorsium Jepang baru-baru ini meluncurkan perangkat prototipe 6G berkecepatan tinggi pertama...
News
Menjaga Kewaspadaan dalam Menghadapi Kemajuan Teknologi
Selular.ID - Kemajuan teknologi telah membawa dampak yang luar biasa dalam berbagai aspek kehidupan manusia, bukan selalu baik untuk manusia tapi juga harus tetap waspada.
Meskipun memberikan banyak manfaat, namun tidak dapat dipungkiri bahwa ada...
Market Update
Laporan Canalys: Oppo Kembali Jadi Perkasa, Samsung Terjun Bebas
Selular.ID - Setelah alami penurunan di dua kuartal terakhir di tahun 2023, kini Oppo benar-benar mengukuhkan diri sebagai brand smartphone dengan pertumbuhan yang signifikan, sebagai saingan, Samsung malah melempem, ini laporan dari Canalys.
Canalys salah...
Smart Devices
Analis Memprediksi iPhone Yang Rilis Di 2025 Akan Terjadi Perubahan
Selular.ID - Menurut Jeff Pu, analis dari Haitong International Securities, memprediksi adanya perubahan yang akan terjadi pada perangkat iPhone keluaran tahun 2025.
Tahun 2024 merupakan tahunnya iPhone 16 Series, maka kemungkinan yang akan adanya perubahan...



