Tag results for:
oneplus
Tanggal Rilis OnePlus 7 dan 7 Pro Bakal Diumumkan 23 April
Jakarta, Selular.ID -OnePlus tengah menyiapkan dua smartphone barunya yakni OnePlus 7 dan OnePlus 7 Pro. OnePlus 7 Pro mengusung spesifikasi lebih tinggi dari OnePlus 7.
Pete Lau, CEO OnePlus mengungkap sedikit informasi tentang smartphone flagship...
Ini Spesifikasi Duo OnePlus 7 Series
Jakarta, Selular.ID – OnePlus tengah menyiapkan dua smartphone barunya yakni OnePlus 7 dan OnePlus 7 Pro. OnePlus 7 Pro mengusung spesifikasi lebih tinggi dari OnePlus 7.
Dilansir GSMArena, OnePlus 7 Pro memiliki layar lebih besar...
OnePlus 7 Akan Tampil Dengan Layar Tepi Melengkung?
Jakarta, Selular.ID – Kabar mengenai OnePlus akan merilis smartphone 5G pertamanya yakni OnePlus 7 sudah berhembus sejak akhir tahun lalu. Hal tersebut sudah disampaikan Pei Co, founder OnePlus dalam KTT 4G atau 5G Qualcomm.
Berbagai...
Ini Smartphone 5G Pertama OnePlus
Jakarta, Selular.ID – Smartphone 5G pertama OnePlus marak diberitakan belakangan waktu terakhir. Rumor sebelumnya menyebutkan bahwa smartphone 5G ini akan menggunakan chipset Snapdragon 855 dipadukan chip modem X50. Minim informasi yang diungkapkan rumor tersebut...
Ini Smartphone dengan Pop-up Camera Selfie Selanjutnya
Jakarta, Selular.ID – OnePlus bersiap meluncurkan smartphone terbarunya yakni OnePlus 7. Dilansir dari GSMArena, OnePlus 7 muncul dalam sebuah render.
Render tersebut memperlihatkan OnePlus 7 hadir dalam 4 varian warna. Dua dari empat warna tersebut...
OnePlus 7 Tampil Di MWC 2019, Tanpa Fitur Wireless Charging?
Jakarta, Selular.ID – Kabar mengenai OnePlus akan merilis smartphone 5G pertamanya yakni OnePlus 7 sudah berhembus sejak akhir tahun lalu. Hal tersebut sudah disampaikan Pei Co, founder OnePlus dalam KTT 4G atau 5G Qualcomm.
Berbagai...
Teaser Smartphone 5G OnePlus Terungkap di MWC 2019
Jakarta, Selular.ID – Pada gelaran MWC 2019 yang sedang berlangsung hingga 28 Februari mendatang, sejumlah vendor smartphone tengah memperkenalkan produk terbaru mereka. OnePlus salah satunya.
Dilansir dari GSMArena, OnePlus menunjukan teaser smartphone barunya dengan jaringan...
Prototype Smartphone 5G OnePlus Siap Melantai di MWC 2019
Jakarta, Selular.ID – Di tahun 2019 ini sejumlah vendor smartphone tengah menyiapkan ponsel 5G. OnePlus salah satunya.
Dilansir dari Ubergizmo, OnePlus sudah menghadirkan prototype smartphone 5G. Prototype smartphone 5G akan diperkenalkan pada ajang MWC 2019...
Awas! Smartphone Xiaomi Pancarkan Radiasi Terbanyak
Jakarta, Selular.ID – Smartphone sudah menjadi kebutuhan bagi hampir semua orang di era digital ini. Mulai dari bekerja, bermain game, komunikasi, mendengarkan musik, foto, bermain game dan aktivitas harian lainnya. Bahkan smartphone sudah tak...
Serasa Mobil, OnePlus 6T McLaren Edition Resmi Meluncur
Jakarta, Selular.ID – Akhirnya OnePlus secara resmi meluncurkan OnePlus 6T McLaren Edition. Dikutip dari GSMArena, peluncuran OnePlus 6T McLaren Edition juga merupakan bentuk kerjasama baru dengan McLaren.
Selain meluncurkan OnePlus 6T McLaren Edition, OnePlus...
Wow! OnePlus 6T Edisi McLaren Usung RAM Jumbo 10GB
Jakarta, Selular.ID – Bulan Oktober lalu, OnePlus meluncurkan smartphone barunya yakni OnePlus 6T. Kini OnePlus merilis edisi baru 6T. Dilansir dari GSMArena, edisi khusus ini merupakan hasil kerjasama antara McLaren dan OnePlus yang akan...
Desember, Smartphone McLaren Diperkenalkan
Jakarta, Selular.ID - Di Indonesia pernah beredar smartphone Formula One besutan Oppo pada awal 2016. Di penghujung tahun 2018, vendor lain bersiap merilis smartphone salah satu tim F1, McLaren.
Adalah produsen China OnePlus yang kerap...



