Yuni Riadi
News
Pemerintah Dorong Pelaku Industri Menjadi Tuan Rumah di Negeri Sendiri
Jakarta, Selular.ID - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) bersama Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) mendorong pelaku industri telekomunikasi Indonesia untuk bisa menjadi tuan rumah di negeri sendiri.Â
I Gusti Putu Suryawirawan Direktur Jenderal Industri Logam Mesin Alat...
Smartphone
Smartphone Baru Asal China Klaim Kapaitas Baterainya Capai 6.200mAh
Jakarta, Selular.ID - Vernee Thor Plus brand asal China ini merupakan salah satu smartphone baru yang masuk sebagai smartphone android.
Menariknya sebagi brand anyar vendor ini langsung menggebrak serinya dengan kapasitas baterai besar.
Vernee Thor Plus...
News
Program Facebook Ini Dorong Anak Muda Indonesia Supaya Kritis
Jakarta, Selular.ID - Facebook dan Yayasan Cinta Anak Bangsa (YCAB) meluncurkan Program Literasi Digital sebagai kampanye Think Before You Share. Program yang memasuki tahun kedua ini dirancang untuk mendukung kemampuan berpikir kritis anak-anak muda...
E-Commerce
Shopee Donasikan Rp50 Juta Untuk Program CSR Pertamanya
Jakarta, Selular.ID - Untuk Mendukung perkembangan komunitas lokal  Shopee Indonesia donasikan Rp50 juta melalui progran Corporate Social Responsibility (CSR) Shopee Untuk Negeri.
Monica Vionna Elysia Marketing Manager Shopee Indonesia menuturkan bahwa program CSR Shopee untuk...
Security
Karena Hal Ini Indonesia Paling Parah di Serang Malware Joao
Jakarta, Selular.ID - Dari hasil mesin deteksi Eset di seluruh dunia, Indonesia termasuk salah satu negara yang paling parah terinfeksi malware Joao. Dikarekanakan pengguna internet di Indonesia gemar mengunduh games di internet.
“Dari hasil mesin...
News
Kantor Berita Hingga Aplikasi Populer Jadi Incaran Serangan DDos
Jakarta, Selular.ID - Laporan botnet DDoS di kuartal kedua (Q2) 2017 dari para ahli Kaspersky Lab mencata Q2 2017 menjadi bukti bahwa serangan DDoS yang berlangsung lama kembali muncul.
Serangan terpanjang di kuartal ini...
Smart Devices
Zenfone 3 Max Penjualannya Lebih Dominan Ketimbang Seri Asus Lainnya
Jakarta, Selular.ID - Asus Zenfone 3 Max yang diluncurkan pada awal April 2017 penjualannya cukup baik, mengingat seri ini hadir bersamaan dengan kompetitor lain di rentang harga yang tidak jauh berbeda seperti Samsung...
Smart Devices
Xiaomi Garansi Resmi Kurang Diminati Pembeli
Jakarta, Selular.ID - Sebagai brand, Xiaomi memang bak magnet tersendiri bagi pengguna ponsel. Brand ini langsung mendulang sukses di Indonesia. Walaupun dipasaran Xiaomi hadir lebih banyak garansi distributor ketimbang resmi.
Namun belakangan garansi distrobutor...
News
Lewat Cara Ini Google Bungkam Video Penggangu
Jakarta, Selular.ID - Belakangan ini semakin banyak situs yang memuat video secara otomatis dengan membuat visual dan audio yang tak diinginkan.
Mengindari dan meminimalisir hal itu dikabarkan Google akan menawarkan cara untuk mengetahui dari mana...
Smartphone
iPhone 8 Hadir Dengan Pilihan Tiga Kapasitas Memori Internal
Jakarta, Selular.ID - Apple dalam waktu dekat dikabarkan akan mengenalkan iPhone 8. Seri terbaru ini memang hadir dengan pembaruan yang lebih baik dari seri sebelumnya.
Selain didukung dengan pembaruan mumpuni, iPhone 8 hadir dengan tiga...
Tips & Trik
Trik Memotret Malam Hari Menggunakan Kamera Ponsel
Jakarta, Selular.ID - Memotret siang hari menggunakan smartphone mungkin tidak terlalu kesulitan,karena pada siang hari kamera bisa menangkap objek lebih baik sebab adanya cahaya yang terang.
Tapi bagaimana jika mengambil gambar di malam hari, apalagi...
News
Aplikasi Gratis ini Klaim Amankan Jaringan WiFi Pengguna Android
Jakarta, Selular.ID - Kaspersky Lab memperkenalkan aplikasi gratis terbarunya, Kaspersky Secure Connection for Android. Aplikasi ini dirancang untuk melindungi data pengguna yang dikirim melalui koneksi Internet.
Fitur utama aplikasi ini adalah untuk kenyamanan dan...
Telco & Enterprise
Dorong Ekosistem DNA Telkomsel Gandeng Mitra Gelar Program Best
Jakarta, Selular.ID - Menyadari bahwa menguatkan ekosistem DNA (Device-Network-Applications) ini perlu sinergi selaras dengan berbagai pihak, khususnya para pelaku industri terkait.
Menyadari hal itu Telkomsel menggelar sinergi program bundling penjualan dengan Mitra Outlet Penjual Device...
Social Media
Fitur Chat Untuk Komunitas di Line Sambangi Pengguna di Indonesia
Jakarta, Selular.ID - Line baru-baru ini hadirkan Fitur baru untuk mendekatkan pengguna berdasarkan minat penggunanya. Line Square sebuah fitur chat komunitas terbaru dan anonim hadir di Indonesia dan Korea.
Seokho Product Manager dari Line Square...
News
Mengenal Fira OS V3 yang Hadir di Polytron Prime 7S
Jakarta, Selular.ID - Fira Operting Sistem (OS) merupakan sistem operasi yang berbasis Android. Os ini di develop oleh anak bangsa khusus untuk Polytron Smartphone.
Fira OS 3.0 atau dikenal dengan nama Fira OS Versi 3...



