Tag results for:
Infinix
Flash Sale Laris Manis, Infinix Berbagi Tips
Jakarta, Selular.ID - Setelah berhasil menjual 8000 unit Infinix Hot 6 Pro melalui Flash Sale ketiganya di Lazada, Infinix berbagi tips dan trik bagaimana mendapatkan handphone impian saat Flash Sale di situs e-commerce.
Tips...
Penantang Honor 7S Rilis 23 Juli di Indonesia
Jakarta, Selular.ID – Merek smartphone Honor tengah naik daun di tanah air. Resmi memasuki pasar Indonesia pada Maret 2018, Honor sudah memiliki empat produk yang cukup diminati konsumen, yaitu Honor 9 Lite, Honor 7X,...
Infinix Hot 6 Pro Terjual 4.000 Unit Dalam 1 Menit
Jakarta, Selular.ID – Infinix baru saja selesai menggelar Flash Sale pertama untuk smartphone murah terbarunya Infinix Hot 6 Pro. Pada penjualan perdana di Lazada pekan lalu itu perusahaan mengumumkan Infinix Hot 6 Pro tercatat...
Infinix Tepis Isu Smartphone Gaib
Jakarta, Selular.ID – Baru-baru ini Infinix meluncurkan smartphone terbaru Hot 6 Pro X608. Perangkat dijadwalkan meluncur melalui program flash sale pada 29 Juni 2018, namun ditunda menjadi 6 Juli mendatang untuk menangkal isu smartphone...
Usung AI dan Android One, Infinix Note 5 Menuju Indonesia
Jakarta, Selular.ID - Infinix Hot 6 Pro baru saja dirilis di Indonesia. Tiga hari sebelumnya, perusahaan menggelar acara global untuk peluncuran Infinix Note 5. Ketika disinggung, Infinix mengonfirmasi Note 5 akan beredar di Indonesia.
"Kemarin...
Infinix Hot 6 Pro Dijual Mulai Rp1,5 Juta
Jakarta, Selular.ID – Sesuai janjinya, Infinix Hot 6 Pro akhirnya resmi di Indonesia. Smartphone akan mulai dijajakan melalui gelaran flash sale di Lazada pada Jumat, 29 Juni 2018 pukul 11.00 wib.
Seperti seri-seri sebelumnya, smartphone...
Infinix Hot 6 Pro Siap Edar di Indonesia
Jakarta, Selular.ID – Usai menghadirkan Hot S3 Pro, Infinix bersiap merilis smartphone dengan prosesor Qualcomm berikutnya. Bernama Infinix Hot 6 Pro, smartphone mengandalkan Dual-Camera di bagian belakang, Infinity Display 18:9, dan harga terjangkau.
“Produk baru...
Selain Lazada, Infinix Buka Toko Resmi di 3 E-Commerce Ini
Jakarta, Selular.ID – Tiga tahun bersama Lazada, akhirnya Infinix ‘selingkuh’. Fokus menawarkan produk melalui penjualan online, produsen smartphone yang berbasis di Hong Kong itu kini membuka Official Store (toko resmi) di tiga e-commerce lain...
Ditawarkan Terbatas, Ini Harga Infinix Hot S3 4GB
Jakarta, Selular.ID – Infinix tengah bersiap meluncurkan versi baru dari model popular Infinix Hot S3. Bukan warna baru, melainkan varian anyar dengan RAM dan storage yang lebih besar.
Hal itu diketahui dari postingan Instagram Infinix...
3 Smartphone Infinix Turun Harga
Jakarta, Selular.ID – Menyambut bulan suci, Infinix menggelar Promo Ramadan Ekstra. Menggandeng e-commerce Lazada, produsen smartphone asal Hong Kong itu memberikan penawaran spesial berupa potongan harga bagi tiga produknya.
Promo Ramadan Ekstra Infinix akan berlangsung...
Menangkan Penghargaan Selular Award, Infinix Hot S3 Gelar Kompetisi Selfie
Jakarta, Selular.ID – Infinix baru-baru ini memenangkan penghargaan untuk smartphone selfie terbarunya. Infinix Hot S3 telah berhasil memenangkan penghargaan kategori 'Most Valuable Smartphone' di Selular Award ke-15 di Jakarta.
Sebagai Most Valuable Smartphone, Infinix Hot...
Marcia Sun, Figur Kunci dibalik Sukses Infinix
Jakarta, Selular.ID – Lembaga riset IDC Indonesia, mengungkapkan sepanjang kuartal keempat 2017, pengapalan smartphone mencapai 7,8 juta unit. Turun sebesar 9 persen dari tahun ke tahun (YoY). Alasan terjadinya penurunan ini, menurut IDC adalah...



