Jakarta, Selular.ID – Ketika berkunjung ke pusat perbelanjaan ponsel seperti ITC Depok dan PGC, Anda masih bisa melihat sejumlah ponsel basic yang dijajakan. Meski teknologi telekomunikasi sudah menginjak generasi keempat, ternyata tidak sedikit konsumen...