Tag results for:
Apple
Apple Akan Bekali Mac dengan Fitur Face ID
Jakarta, Selular.ID – Kabar mengenai Face.id yang akan terpasang di Mac telah berhembus sejak beberapa waktu lalu. Seperti diketahui, Apple memang belum mengadopsi teknologi Face ID, di Mac, berbeda halnya dengan iPhone dan iPad...
Cara Mengecek Onderdil iPhone, Palsu atau Asli
Jakarta, Selular.ID – Sejumlah pengguna smartphone mungkin cukup fanatik dengan brand tertentu, sebut saja produk Apple seperti iPhone. Bagi pengguna seperti ini sepertinya memang memiliki budget tersendiri sehingga tak ragu membeli iPhone baru.
Tetapi bagaimana...
Apple Kembangkan Monitor Baru, Dengan Dukungan Chip A13 Bionic
Jakarta, Selular.ID – Dua tahun lalu Apple telah merilis monitor eksternal yakni Pro Display XDR, yang hingga kini masih tersedia untuk beberapa waktu kedepan. Tapi sejauh ini, masih belum ada kabar tentang versi terbaru...
Cara Apple Pertahankan Dominasi di Segmen Smartphone 5G
Jakarta, Selular.ID – Kinerja Apple di tahun ini terbilang turun naik. Serbuan vendor-vendor China membuat raksasa AS itu tak kuasa mempertahankan pangsa pasar yang sebelumnya dikuasai. Laporan terbaru yang dikeluarkan Canalys, mengungkapkan bahwa sepanjang...
Lambat Menyertakan Fast Charging, Seperti ini Pengisian Cepat di iPhone
Jakarta, Selular.ID –Jika sebelumnya Redaksi memberikan rekomendasi smartphone dengan dukungan 18W fast charging di rentang harga Rp2 jutaan, laporan sebelumnya menyebutkan mengenai iPhone 13 mengenai fast charging.
Ini cukup menjadi informasi terkini, mengingat beberapa produsen...
Ikuti Jejak Realme, Oppo Siapkan Pengisian Daya Nirkabel Serupa Magsafe Apple
Jakarta, Selular.ID – Setelah Realme yang baru-baru ini mengajukan paten atas produk aksesoris teknologi bernama ‘MagDart’, yang dimana secara konsep mirip teknologi pengisian cepat nirkabel Apple MagSafe, kini giliran Oppo yang ikut mengembangkan teknologi...
Keunggulan Fitur Always-On yang Bakal Tersemat di iPhone Masa Depan
Jakarta, Selular.ID – Informasi tentang iPhone 13 kembali hadir. Kali ni Mark Gurman dari Bloomberg, iPhone 2021 bakal memiliki fitur Always-On mirip dengan yang ada di Apple Watch atau Android.
Sebagaimana diketahui, Apple sudah terlebih...
Masalah Wifi Bukan Satu-satunya, Ini Masalah Pada iPhone dan Tips Menyelesaikannya
Jakarta, Selular.ID - Sebelumnya dilaporkan mengenai bug yang menimpa iPhone. Dua minggu lalu disebutkan bug aneh tersebut menyebabkan perangkat mereka tidak dapat terhubung ke titik akses WiFi saat digerakkan.
Apple bakal segera memperbaiki bug yang...
Samsung Bersiaplah! LG Bakal Jual iPhone di Korea Selatan
Jakarta, Selular.ID – LG Electronics dikabarkan siap untuk menjual iPhone, produk smartphone Apple nan legendaris di 400 toko fisik LG di Korea Selatan.
Diketahui pula sebagai langkah lanjutan, LG kini dalam pembicaraan dengan asosiasi untuk...
Apple Imbau Jangan Gunakan Hidrogen Peroksida untuk Membersihkan iPhone
Jakarta, Selular.ID - Pada bulan Maret 2020 saat pandemi COVID-19 di AS, Apple mengumumkan pengguna iPhone bisa menggunakan tisu desinfektan Clorox di ponsel mereka. Dalam halaman dukungan berjudul "Cara membersihkan produk Apple Anda," perusahaan...
Harga iPhone 12 Series Diprediksi Tetap Stabil
Jakarta, Selular.ID – Harga biasanya merupakan detail iPhone yang paling tidak menarik untuk dibicarakan, tetapi mungkin menjadi faktor penentu terbesar saat melakukan pembelian.
Seperti dketahu iPhone 13 tingga beberapa bulan lagi dari rilis, namun keberadaan...
Tiga Penyebab Xiaomi Kudeta Apple Sebagai Vendor Smartphone Nomor Dua Dunia
Jakarta, Selular.ID – Vendor china Xiaomi, secara mengejutkan mampu menumbangkan Apple sebagai vendor smartphone terbesar kedua berdasarkan pengiriman di seluruh dunia pada kuartal kedua 2021. Menurut laporan terbaru dari Canalys, vendor yang berbasis di...



