Tuesday, 27 January 2026

Tag results for:

Samsung

Samsung Dikabarkan Sedang Kembangkan Sensor 600MP  

Jakarta, Selular.ID   - Pembocor industri seluler yang juga dikenal memiliki koneksi internal sangat baik oleh Samsung,  baru saja mengabarkan bahwa perusahaan asal Korea Selatan itu tengah mengerjakan sensor 600MP. Dan untuk membuktikan itu, pembocor membuktikanya dengan...

Ponsel Misterius Samsung Muncul dengan Chipset Snapdragon 888

Jakarta, Selular.ID - Usai Qualcomm merilis chipset Snapdragon 888, banyak vendor smartphone yang sesumbar menjadi yang pertama mengadopsi chip kelas atas tersebut. Namun, tampaknya Samsung selangkah lebih maju. Pasalnya, smartphone Samsung dengan nomor model SM-G991U...

Samsung Segera Merilis Galaxy M02

Jakarta, Selular.ID – Samsung dikabarkan sedang bersiap dengan smartphone entry-level terbaru, disebut-sebut Galaxy M02 sudah muncul di situs resmi Samsung India. Dilaporkan My Smartprice, Samsung Galaxy M02 menampilkan layar HD + 5,7 inci dengan resolusi...

Samsung Siapkan Alat ‘Pelacak Mungil’ Galaxy Smart Tag  

Jakarta, Selular.ID – Samsung tampaknya di tahun baru nanti ingin mulai memperluas brand Galaxy lebih jauh. Setidaknya indikasi itu terlihat dari produk IoT terbarunya yang bocor bernama Galaxy Smart Tag, sebuah alat pelacak objek pintar...

iPhone 13 Dukung Lensa Periskop Milik Samsung

Jakarta, Selular.ID - Usai iPhone 12 dirilis, laporan smartphone Apple generasi berikutnya mulai muncul satu demi satu. Laporan terbaru menyebut Apple ingin bermitra dengan perusahaan asal Korea Selatan demi kamera periskop untuk meningkatkan kinerja...

Bocoran Ungkap Galaxy S21 Punya Banyak Warna

Jakarta, Selular.ID - Render baru dari flagship Samsung, Galaxy S21, kini telah beredar di internet. Perangkat andalan Samsung itu muncul dengan berbagai warna. Secara keseluruhan, desain Galaxy S21 memang sudah tidak asing lagi, namun gambar-gambar...

Galaxy S21 Akan Didukung Pengenalan Suara untuk Buka Kunci Layar

Jakarta, Selular.ID - Samsung dilaporkan siap menghadirkan perangkat flagship Galaxy S21. Penerus Samsung Galaxy S20 itu akan tiba awal 2021. Menunggu kehadiran S21, spesifikasi seri ini pun terus bermunculan. Kabar terbaru Samsung akan menambah metode pembukaan...

TWS Terbaru Samsung ‘Buds Pro’ Meluncur Di Januari 2021?

Jakarta, Selular.ID - Samsung sedang bersiap untuk meluncurkan sepasang earbud nirkabel atau True Wireless Stereo (TWS) terbaru, kabarnya produk terbaru itu akan mengusung nama Mengikuti Galaxy Buds, seperti Buds +, dan Buds Live, tapi...

Harga Samsung Galaxy Z Flip 2 Diprediksi Lebih Murah

Jakarta, Selular.ID - Galaxy Z Flip memang cukup menarik perhatian berkat desain layar tekuk yang dibawa. Sayangnya, perangkat tersebut dibanderol cukup tinggi. Namun, perangkat penerusnya, Samsung Galaxy Z Flip 2 diprediksi bakal dijual dengan...

Dua Smartphone ‘Terjangkau’ Dari Samsung Ini Meluncur Awal 2021

Jakarta, Selular.ID - Samsung secara resmi telah mengugumkan akan menghadirkan Kembali dua smartphone terjangkau terbarunya, yang merupakan penerus dari Galaxy A11 yang diluncurkan pada Maret 2020, dan Galaxy A01 yang dirilis pada bulan Desember...

Hasilkan Konten yang Menarik, Ini 3 Fitur Wajib Ada di Smartphone

Jakarta, Selular.ID - Samsung kembali menggelar Galaxy Creator Workshop III secara virtual, Senin (23/11). Acara diskusi yang bertajuk “Create Awesome Content for Your Business” ini membagikan bagaimana cara menghasilkan konten yang menarik untuk menjalankan...

Samsung Galaxy A21s Kini Tampil dengan Warna dan Memori Baru

Jakarta, Selular.ID - Samsung Indonesia kembali menghadirkan varian baru dari Galaxy A21s. Perangkat lini seri A itu hadir untuk memenuhi kebutuhan konsumen dengan memori lebih besar menjadi 128GB dilengkapi dengan varian warna Silver. Irfan Rinaldi,...

BERITA PILIHAN

BERITA TERBARU