Tag results for:
Infinix
Infinix Gandeng Royal Observatory Greenwich dalam Peluncuran Zero X Pro
Jakarta, Selular.ID - Infinix resmi memperkenalkan ponsel kelas atas terbaru Zero X Pro dalam acara webinar online Infinix Presents: See Beyond di Royal Observatory Greenwich di London, Senin (13/9/2021). Terinspirasi oleh bulan dan eksplorasi...
Spesifikasi Andal, Strategi Jitu Infinix Bersaing di Pasar Laptop Indonesia
Jakarta, Selular.ID – Kebutuhan akan laptop di Indonesia semakin tinggi selama era pandemi di tahun 2021 ini. Karena masyarakat Indonesia menggunakan laptop untuk melakukan kegiatan rutin secara online seperti bekerja dan belajar. Berdasarkan data...
Pelan-Pelan Infinix Mulai Mencuri Perhatian
Jakarta, Selular.ID – Di Indonesia brand Infinix cukup lama meramaikan pasar ponsel, kendati tidak terlalu menonjol dari Xiaomi, maupun Oppo, namun brand asal Shenzhen China ini mampu bertahan di tengah keberadaan dan gempuran seri-seri...
Infinix Zero X Pro Segera Dipasarkan, Andalkan Sektor Kamera
Jakarta, Selular.ID – Pekan lalu, YouTuber Tech Arena24 mengungkapkan detail tampilan, RAM, dan penyimpanan dari smartphone Infinix Zero X Pro yang akan datang.
Sekarang, sang YouTuber gadget itu kembali membocorkan handset Zero X Pro yang...
3 Laptop Perdana Besutan Brand Smartphone Siap Berkompetisi di Pasar
Jakarta, Selular.ID – Di tahun 2021 ini, tiga vendor smartphone ikut meramaikan industri laptop tanah air seperti Xiaomi, Infinix dan Realme. Infinix menjadi pelopor brand smartphone yang merambah ke industri laptop tanah air dengan...
Vendor Smartphone Menggempur Pasar Laptop Tanah Air 2021
Jakarta, Selular.ID – Di era pandemi yang berkepanjangan hingga saat ini, laptop masih menjadi kebutuhan masyarakat Indonesia untuk melakukan aktivitas harian seperti bekerja dan sekolah atau kuliah. Pasar laptop tanah air juga semakin menggiurkan....
Realme Segera Pasarkan Laptop Pertamanya, Susul Xiaomi dan Infinix!
Jakarta, Selular.ID – Realme kini secara terbuka mengungkapkan bahwa mereka akan merilis laptop pertamanya pada 18 Agustus mendatang. Perangkat tersebut baru akan diluncurkan untuk pasar China, dan tidak menutup kemungkinan bakal dijual secara luas...
Infinix Garap Smartphone Dengan Pengisian Baterai 10 Menit
Jakarta, Selular.ID - Kecepatan pengisian baterai menjadi faktor penting ketika ingin membeli smartphone saat ini. Baru-baru ini infinix mengeluarkan sebuah konsep smartphone dengan pengisian daya cepat untuk mempermudah pengguna saat akan menggunakannya.
Kecepatan pengisian baterai Infinix...
Infinix Pamer Fast Charging 160W, Isi Penuh Baterai Cuma 10 Menit!
Jakarta, Selular.ID - Sebuah smartphone konsep dari Infinix hadir dengan menawarkan teknologi pengisian daya cepat 160W. Berkat teknologi tersebut, baterai dengan kapasitas 4.000 mAh dapat terisi penuh hanya dalam waktu 10 menit saja.
Ponsel pintar ini...
Bocoran Teaser Ponsel Misterius Infinix Beredar
Jakarta, Selular.ID - Smartphone misterius Infinix yang disinyalir bakal membawa pengisian daya sebesar 160W itu nampaknya benar akan segera diluncurkan oleh perusahaan dalam waktu dekat ini.
Usai XDA membagikan bocoran gambar tentang smartphone misterius itu,...
Infinix Perkenalkan Laptop Perdana di Indonesia
Jakarta, Selular.ID - Pada peluncuran trio smartphone baru Note 10 Series, Infinix juga mengumumkan tiga produk baru berupa laptop yang diberi nama INBook X1 Series. Lineup ini merupakan laptop pertama yang diperkenalkan perusahaan ke tanah...
Infinix Siapkan Smartphone dengan Kamera Periskop dan Fast Charging 160W
Jakarta, Selular.ID - Menurut sebuah laporan, Infinix sedang mengerjakan smartphone yang sangat menjanjikan dengan teknologi pengisian cepat dan sebuah kamera periskot.
Smartphone Infinix baru ini bocor di XDA-Developers. Dilihat dari rendernya, smartphone ini memamerkan desain...



