Yuni Riadi
Devices
Laptop 2 in 1 Dell Ini Dibandrol Dengan Harga Selangit
Jakarta,Selular.ID - Awal tahun 2000 merupakan masa keemasan laptop di rentang harga Rp5 juta hingga 6 juta, namun saat ini tren mulai begeser, seiring dengan kebutuhan penggunanya. sehingga laptop premium pun mulai menjadi incaran...
Apps
Dua Emoji Ini Paling Banyak digunakan Pengguna Facebook di Indonesia
Jakarta, Selular.ID - Dalam rangka perayaan hari emoji sedunia, Facebook dan Messenger membagikan data baru yang menunjukkan emoji apa yang paling banyak dibagikan oleh orang-orang di seluruh dunia.
Dari keterangan resminya, Facebook menginformasikan ...
Devices
Produksi iPhone 8 Alami Penundaan
Jakarta, Selular.ID - Sudah diberitakan sebelumnya bahwa Apple akan mengenalkan iPhone 8 pada September mendatang, meskipun ketersediaanya dikabarkan hadir pada 2018.
Namun nyatanya seperti diberitakan 9to5mac bahwa produksi iPhone 8 tidak akan dimulai sampai antara...
News
Ini yang Akan Ditemui Pelaku Industri Saat Membangun Data Center di IndonesiaÂ
Jakarta, Selular.ID - Dalam peraturan pemerintah nomor 82 tahun 2012 mengenai kewajiban penempatan data center di Indonesia pun ditanggapi berbagai pelaku industri salah satunya adalah penyedia solusi infrastruktur yakni Central Data Technology (CDT).
Adi Rusli...
Apps
Amazon Siapkan Aplikasi Pesan Singkat Pesaing WhatsApp
Jakarta, Selular.ID - WhatsApp menjadi pesan singkat yang cukup populer dengan memiliki banyak pengguna di seluruh dunia. Melihat kesuksesaan WhatsApp membuat beberapa prusahaan besar tertarik untuk membuat aplikasi pesan singkat sejenis.
Salah satunya adalah Amazon,...
Devices
Dua Fitur Ini Yang Jadi Unggulan Nokia 8
Jakarta, Selular.ID - HMD sebagai perusahaan yang memasarkan produk Nokia akan menghadirkan Nokia 8. seri ini merupakan seri ke empat setelah HMD mengenalkan Nokia 4 , 5 dan 6.
Seperti diberitakan Indian Express, awalnya Nokia...
Tips & Trik
Tips Mendapatkan Like di Instagram
Jakarta, Selular.ID - Sebagai media sosial berbagi foto dan video Instagram memang diandalkan bagi penggunanya untuk menunjukan koleksi foto dan video yang dimiliki. Ada kepuasaan tersendiri jika foto dan video yang kita unggah mendapat...
Apps
Skype Rombak Tampilan Baru, Tawarkan Kemudahan Bagi Penggunanya
Jakarta, Selular.ID - Skype adalah aplikasi gratis yang memungkinkan penggunanya untuk melakukan panggilan video call secara gratis, memang tampilan Skype tidak sebagus Snapchat, Facebook Messenger, WhatsApp.
Melihat itu baru-baru ini Microsoft merobak dengan tampilan baru,...
Smart Devices
Walupun Seri Lama, Harga iPhone 6 Justru Naik
Jakarta, Selular.ID - Apple iPhone memang mempunyai daya tarik tersendiri tersediri bagi penggunanya. Walaupun bukan produk baru dan harganya lebih tinggi dari merk lain namun tetap saja banyak yang mencari iPhone, sebut saja iPhone...
Smart Devices
Vivo Jadi Incaran Pembeli di ITC Roxy Mas
Jakarta, Selular.ID - Sebagai brand baru di Indonesia, keberadaan Vivo mulai diperhitungkan. Brand asal China ini pun mampu bersaing dengan brand besar lain seperti Samsung.
Dari penelusuran Selular di pusat penjualan ITC Roxy Mas Jakarta...
Apps
Update Terbaru WhatsApp Mudahkan Penggunanya Berbagi Semua File
Jakarta,Selular.ID - Untuk memberikan kemudahan bagi penggunanya, aplikasi pesan singkat WhatsApp melakukan pembaruan. Kabarnya pembaruan itu memudahkan penggunanya dalam mengirim semua file.
Diberitakan Phone Arena, berdasarkan permintaan update terbaru, pengguna WhatsApp sekarang bisa mengirim hampir...
Security
Dengan Fitur Ini Google Cegah Malware di Play Store
Jakarta, Selular.ID - Pada Juni 2017, 36,5 juta perangkat Android terinfeksi dengan malware yang tersemat dalam aplikasi Play Store. Ancaman ini membuat pengguna Android berhati-hati dalam mengunduh aplikasi di play store.
Seperti diberitakan Android Authority,...
E-Commerce
Selama Ramadhan Transaksi Shopee Meningkat 50%
Jakarta,Selular.ID - Shopee Indonesia disebut-sebut cukup sukses menjaga performa bisnisnya, khususnya selama bulan Ramadhan.
Dikatakan Handhika Jahja Head of operations Shopee Indonesia jika hari biasa pesanan di Shopee 200 ribu pesanan per harinya, namun sejak...
Devices
Smartwatch LV Ini Harga Selangit, Tapi Tidak Bisa Monitor Denyut Jantung
Jakarta,Selular.ID - Tren jam pintar memang menarik minat para produsen untuk menghadirkan smartwatch, kini bukan hanya produsen smartphone yang menghadirkan jam pintar namun juga brand fashion.
Loius Vuitton (LV) brand pakaian mahal dikabarkan mengenalkan...
News
Hooq Gaet Mitra Untuk Penuhi Hiburan Berkualitas
Jakarta, Selular.ID - Sebagai layanan on demand, Hooq pun memiliki rencana panjang di Indonesia. Yakni, menyajikan hiburan dari Asia dan Hollywood ke pelanggan di seluruh Asia, Hooq saat ini memiliki jutaan pelanggan dan semua...



