Tag results for:
Oppo
Di India, Oppo Reno 2 Z Sudah Bisa Dipesan
Jakarta, Selular.ID - Indonesia termasuk negara gelombang pertama dalam peluncuran smartphone Oppo di kancah global. Namun kali ini ternyata Reno 2 Z menyambangi India terlebih dahulu.
Perangkat yang diluncurkan minggu lalu Oppo Reno 2 Z...
Galang Dana, Oppo Kumpulkan Rp1,7 Miliar
Jakarta, Selular.ID – Oppo berhasil menggalang dana sosial sebesar lebih dari Rp1,7 miliar melalui rangkaian acara Renoscape dan Art Jakarta 2019. Dana tersebut terkumpul dari sejumlah kegiatan sosial yang Oppo lakukan dengan berkolaborasi bersama...
Oppo A9 2020 Menuju Indonesia
Jakarta, Selular.ID - Usai terungkap di situs sertifikasi postel, Oppo akhirnya merilis teaser smartphone anyar yang siap rilis di Indonesia di akun resmi media sosialnya.
Diketahui dari akun Instagram Oppo, perangkat yang dimaksud adalah Oppo...
Oppo Goda Perangkat Baru Untuk Indonesia
Jakarta, Selular.ID - Dinobatkan lembaga riset Canalys sebagai brand nomor wahid di pasar smartphone Indonesia selama kuartal kedua 2019, membuat Oppo lepas landas.
Setelah meluncurkan lini seri Reno Juni silam dan disusul K3 bulan lalu,...
Gandeng 14 Seniman Indonesia, Oppo Hadir di Art Jakarta 2019
Jakarta, Selular.ID - Setelah berkolaborasi dengan tiga seniman nasional, Oppo kembali menggandeng 14 seniman kenamaan Indonesia lainnya untuk membuat 14 karya seni, serta 10 macam Oppo Reno 10x Zoom Limited Edition seri seniman-seniman tanah...
6 Fotografer Indonesia Gelar Pameran Foto dari Kamera Smartphone
Jakarta, Selular.ID – Enam fotografer ternama Indonesia menggelar pameran fotografi bertajuk ‘Further Your Vision’ di Jakarta. Pameran yang membawa kekuatan mobile photography ini menampilkan 37 foto hasil bidikan dari sebuah smartphone.
Menggunakan Oppo Reno 10x...
Smartphone RAM 6GB yang Laris di Indonesia
Jakarta, Selular.ID - Harga, kamera, baterai dan storage sudah lama menjadi pertimbangan konsumen Indonesia saat membeli smartphone. Kian kemari, besaran RAM dan prosesor juga masuk ke dalam daftar komponen wajib bagi banyak calon konsumen.
RAM...
Terkuak, Ini Wujud Oppo Reno 2Z
Jakarta, Selular.ID - Vendor ponsel asal Tiongkok, Oppo, akan merilis tiga perangkat baru kurang dari sepekan. Salah satu dari tiga smartphone tersebut adalah Oppo Reno 2Z.
Berbeda dengan pendahulunya, Oppo Reno 2Z tidak membawa notch...
Saling Klaim Nomor Satu, Oppo Tantang Keluarkan Data Publik
Jakarta, Selular.ID - Beberapa waktu lalu, firma riset pasar Canalys mempublikasikan laporan pangsa pasar smartphone di Indonesia untuk kuartal kedua 2019. Laporan itu menyebutkan bahwa Oppo sudah menduduki posisi teratas.
Data itu menunjukkan bahwa Oppo...
Oppo Keluarkan Garansi Internasional, Smartphone Bisa Diservis di Luar Negeri
Jakarta, Selular.ID - Oppo kian melesat di antara kompetitor brand smartphone di tanah air. Baru-baru ini laporan Canalys di kuartal kedua 2019 menyebutkan Oppo berhasil menggeser Samsung menjadi pemimpin di pasar smartphone di Indonesia.
Dengan...
Disalip Oppo, Samsung Fokus pada Kebutuhan Konsumen
Jakarta, Selular.ID - Lembaga riset Canalys mengungkapkan bahwa pada Q2-2019 market share smartphone Indonesia kini telah dikuasai oleh Oppo. Dengan demikian untuk pertama kalinya mahkota kepemimpinan tersebut terampas dari Samsung.
Berdsasarkan laporan Canalys, penjualan smartphone...
Oppo, Xiaomi, dan Vivo Ciptakan ‘Transfer File’ Bersama
Jakarta, Selular.ID - Persaingan di industri smartphone tidak menutup kemungkinan adanya kerjasama antar vendor. Baru-baru ini Xiaomi mengumumkan bersama Oppo dan Vivo, tengah menjalin aliansi bersama dalam menciptakan layanan transfer file.
Protokol itu saat ini...



