Tag results for:
Instagram Tambahkan Thread untuk Kelola Komentar
Jakarta, Selular.ID - Untuk membuat Hari percakapan di posting-an jadi lebih mudah, hari ini (16/8/2017) Instagram menambahkan fitur thread komentar.
Thread komentar akan membantu melacak percakapan dan memudahkan Anda untuk memberi tanggapan pada thread tertentu....
Live Streaming di Instagram Bisa Pilih Penonton dan Partisipan
Jakarta, Selular.ID - Setelah setahun tersedia fitur live streaming atau instastream pada layanananya, kini Instagram melakukan pembaruan. Dalam pembaruan ini mengkinkan penggunanya untuk memilih siapa yang ingin ikut dalam live streaming yakni sebagai penonton...
Lakukan Tips Ini Agar Akun Instagram Aman dari Hacker
Jakarta,Selular.ID - Instagram adalah salah satu platform media sosial yang mempunyai lebih dari 100 juta pengguna. Jumlah unduhan di PlayStore saja sudah melebihi dari 1 miliar kali unduh. Namun, belakangan ini banyak terjadi peretasan...
Indonesia Jadi Pasar Terbesar Instagram di Asia
Jakarta, Selular.ID - Saat ini jumlah pengguna aktif Instagram mencapai lebih dari 45 juta orang di Indonesia. Angka ini meningkat secara signifikan dari 22 juta pengguna aktif di awal 2016.
Angka ini juga memposisikan...
Telegram Bisa Save Foto dari Instagram, Gak Percaya?
Jakarta, Selular.ID - Sebelumnya pemerintah Indonesia sudah memblokir layanan ini pada Jumat (14/7) lalu. Namun diketahui, pemerintah hanya memblokir akses terhadap layanan web Telegram. Aplikasi mobile yang ada di PlayStore ternyata masih bisa diakses...
Tips Mendapatkan Like di Instagram
Jakarta, Selular.ID - Sebagai media sosial berbagi foto dan video Instagram memang diandalkan bagi penggunanya untuk menunjukan koleksi foto dan video yang dimiliki. Ada kepuasaan tersendiri jika foto dan video yang kita unggah mendapat...
Fitur Terbaru Instagram Bisa Balas Story Dengan Foto & Video
Jakarta, Selular.ID - Instagram merupakan platform berbagi foto dan video yang memiliki fitur segudang seperti menerapkan filter digital, live streaming maupun snapgram. Wajar saja dengan fitur yang banyak serta unik, platform ini sudah diunduh...
Instagram Manfaatkan Teknologi Ini Untuk Hapus Komentar Spam dan Radikal
Jakarta, Selular.ID - Guna memberikan kenyaman bagi penggunanya, Instagram kembali merilis tool terbaru. Instagram memanfaatkan teknologi kecerdasan buatan (Artificial Intelligence, AI) untuk memblokir komentar spam dan radikal di kolom unggahan.
Diberitakan The Verge, Kevin Systrom,...
Sembunyikan Foto di Instagram dengan Fitur Archive
Jakarta, Selular.ID - Profil foto merupakan representasi dari siapa Anda, sehingga Anda perlu menyembunyikan foto Anda dan tidak ingin banyak orang melihatnya namun Anda sendiri tidak ingin menghapusnya. Inilah fitur yang dihadirkan Instagram...
Hati-hati, Jejaring Sosial ini Membahayakan Kesehatan Mental
Jakarta, Selular.ID - Selain Facebook, harus diakui saat ini Instagram menjadi salah satu, jejaring sosial paling populer di dunia. Sayang popularitas Instagram tersebut, ternyata memberi efek positif bagi penggunanya. Bahkan berdasarkan sebuah hasil riset,...
Instagram Stories Tonjolkan Fitur Berbasis Lokasi dan Tagar
Jakarta, Selular.ID - Kini tengah populer, Instagram terus meningkatkan layanan agar pengguna betah lama menggunakannya. Yang terbaru, anak perusahaan dari Facebook tersebut memberikan dua cara baru untuk menemukan dunia sekitar di tab Explore melalui...
Notifikasi Facebook, Instagram dan Messenger Bakal Terintegrasi
Jakarta, Selular.ID - Guna memberikan kemudahaan bagi penggunanya saat mengakses aplikasi messenger dan instagram, Facebook dikabarkan bakal mengintegrasikan notifikasi dari layanan aplikasi miliknya.
Artinya notifikasi aplikasi seperti Messenger dan Instagram dapat pula muncul di...



