Tag results for:
Oppo
Jegal Dominasi Huawei, Smartphone Andalan Samsung Direncanakan Rilis Awal Tahun 2021
Jakarta, Selular.ID – Samsung Electronics dikabarkan akan meluncurkan smartphone Galaxy S andalannya lebih cepat dari jadwal peluncurannya. Dalam sumber pihak ketiga yang enggan disebutkan namanya itu, strategi ini diambil guna merebut pangsa pasar dari...
Dua Smartphone Ini Dapat Diandalkan Memotret Malam Hari
Jakarta, Selular.ID - Perkembangan fotografi smartphone pada malam hari tidak lepas dari perangkat yang diperkenalkan Google pada akhir tahun 2018 lalu.
Perangkat Google tersebut memperkenalkan kemampuan fotografi malam hari yang bisa menghadirkan foto yang cerah...
Smartphone Kian Ramah Fotografi Malam Hari
Jakarta, Selular.ID - Fotografi bisa dipahami secara mudah sebagai aktivitas melukis dengan media cahaya. Dengan kebutuhan utama berupa cahaya, seringkali orang cenderung mengartikan kegiatan fotografi harus dijalankan pada siang hari saat ada sang surya....
Ini Daftar 8 Pemenang Oppo Reno4 Virtual Run
Jakarta, Selular.ID – Oppo Indonesia hari ini (5/11) mengumumkan pemenang event lari daring Reno4 Virtual Run yang telah diadakan sejak 12 Oktober – 31 Oktober 2020 secara online. Lomba lari virtual ini merupakan ajang...
Setelah Vivo, Xiaomi dan Oppo Segera Gunakan Chip Exynos Samsung
Jakarta, Selular.ID - Menurut laporan baru dari Business Korea, Samsung ingin memperluas daftar pelanggan Exynos dengan menambahkan Xiaomi dan Oppo bersama dengan Vivo. Laporan itu menunjukkan kita akan melihat ponsel menengah dari dua produsen...
Oppo K7x Rilis 4 November di Tiongkok
Jakarta, Selular.ID - Oppo disebut-sebut akan meluncurkan Oppo K7x awal bulan depan. Perangkat ini sengaja dikabarkan dijual pada 11-11 mendatang.
Dan tidak hanya sekedar itu, perusahaan sudah membagikan teaser siluet gambar desain dari Oppo K7x....
Oppo Umumkan Algoritma Pemosisian RTK Presisi Tinggi untuk Navigasi Ponsel
Jakarta, Selular.ID - Oppo meluncurkan algoritma pemosisian presisi tinggi terdepan di industri yang sepenuhnya dikembangkan sendiri oleh Oppo. Algoritma baru ini, nantinya akan memungkinkan sistem navigasi ponsel untuk menyediakan lokasi yang akurat dalam radius...
Review Oppo Reno4 F: Bodi Tipis, Kamera Komplet
Jakarta, Selular.ID – Di tengah pandemi, penggunaan smartphone kian intens. Aktivitas seperti bekerja, belajar, belanja, dan bersosialisasi, kini lebih banyak dilakukan secara online. Maka dari itu, memilih smartphone yang nyaman untuk digunakan berlama-lama, mutlak...
5 Smartphone Oppo dengan Dual Cam Selfie
Jakarta, Selular.ID – Di tengah pandemi, tren diskusi online kian menjamur. Berbekal smartphone, masyarakat bisa berdiskusi online dari mana saja. Salah satu pendukung aktivitas tersebut adalah keberadaan kamera depan di sebuah smartphone.
Dengan resolusi tinggi...
Lebih Murah, Oppo A92 RAM 6GB Edar Pekan Ini
Jakarta, Selular.ID – Adanya kebijakan PSBB berpengaruh terhadap kebutuhan akan perangkat smartphone yang juga ikut meningkat. Masyarakat cenderung menginginkan ponsel cerdas dengan kemampuan andal guna menunjang berbagai kegiatan secara daring, memiliki daya tahan baterai...
Oppo PERM00 Muncul di Tenaa
Jakarta, Selular.ID - Oppo bersiap dengan kehadiran seri baru. Smartphone yang digadang-gadang Oppo PERM00 menerima persetujuan dari otoritas MIIT China.
Sekarang, smartphone tersebut muncul di database otoritas Tenaa. Dengan dua sertifikasi ini, handset pasti akan...
Oppo Resmi Memperkenalkan Smart TV Pertama dan Produk IoT Lainnya
Jakarta, Selular.ID – Kemarin, Oppo menggelar acara peluncuran serangkaian produk baru dengan tema "One More Step". Bukan smartphone, selama acara tersebut, Oppo merilis beberapa perangkat baru pada ekosistem IoT-nya. Diantaranya adalah Oppo Enco X True...



