Telco & Enterprise
Indosat Ooredoo Salurkan Donasi dari Pelanggan dan Karyawan
Jakarta, Selular.ID – Seperti tahun-tahun sebelumnya, di bulan suci Ramadan Indosat Ooredoo menggalang donasi. Didukung oleh para pelanggan dan karyawannya, perusahaan menyalurkan ribuan paket...
Perluas Jangkauan, XL Home Bermitra dengan FiberStar
Jakarta, Selular.ID - XL Axiata terus berupaya memperluas jaringan fiber XL Home ke berbagai kota di sejumlah provinsi. Salah satu langkah yang ditempuh adalah...
Telkomsel Lanjut Suntik Dana ke Gojek
Jakarta, Selular.ID - Telkomsel melanjutkan implementasi strategi investasi ke Gojek senilai USD300 juta. Bagi kedua perusahaan, investasi lanjutan ini dijadikan momentum untuk memperkuat dan...
Bagikan Beasiswa Belajar Coding Online, Indosat Ooredoo Luncurkan IDCamp2021
Jakarta, Selular.ID – Demi memenuhi kebutuhan tenaga kerja dengan kompetensi di bidang digital, Indosat Ooredoo meluncurkan Indosat Ooredoo Digital Camp (IDCamp) 2021 yang kembali...
Telkomsel Dorong UMKM Surakarta Memanfaatkan Teknologi Digital
Jakarta, Selular.ID – Guna membantu perkembangan para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), Telkomsel berkolaborasi dengan Dinas Koperasi dan UKM (Dinkop UKM) Kota...
Kembangkan Desa Digital, XL Axiata Donasikan 100 Laptop Â
Jakarta, Selular.ID – XL Axiata menyalurkan donasi 100 unit laptop dan sarana akses internet untuk 12 pondok pesantren di sejumlah daerah. Donasi ini merupakan...
Sambut Lebaran Indosat Ooredoo Tambah Kapasitas Jaringan 4G Berkualitas Video
Jakarta, Selular.ID – Sambut lebaran, Indosat Ooredoo menambah kapasitas jaringan 4G video miliknya, untuk memudahkan pelanggan Indosat tetap dapat bersilaturahmi secara virtual dengan keluarga,...
Smartfren Hadirkan Paket Bundling Realme C21, Banyak Hadiah! Â
Jakarta, Selular.ID – Smartfren kembali menghadirkan paket bundling, kali ini pelanggan yang ingin memiliki smartphone Realme C21 bisa mendapatkan lebih banyak hadiah menarik. Harapanya...
Telkomsel dan Kemenkop UKM Dorong Pemulihan UKM melalui 99% Usahaku
Jakarta, Selular.ID – Kolaborasi bersama Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Kemenkop UKM) untuk mendukung program UKM Go Digital, Telkomsel turut membantu perkembangan...
Upaya Percepat Digitalisasi Operasional Jaringan, Indosat Manfaatkan AI-ML Milik Ericsson
Jakarta, Selular.ID - Sebagai upaya mempercepat digitalisasi operasional jaringannya dan menghadirkan pengalaman pengguna yang lebih baik untuk pelanggan, Indosat Ooredoo mengumumkan kelanjutan kemitraannya dengan...
Kartu Perdana Live.On Tawarkan Kuota 25GB untuk 7 Hari
Jakarta, Selular.ID – Operator digital XL terbaru, Live.On, mengumumkan varian paket perdana terbarunya, yaitu paket perdana Power Start. Paket tersebut hadir dalam 2 varian...
By.U Hadirkan Program Ramadan Menarik!
Jakarta, Selular.ID – Dalam rangka menyemarakkan Ramadan 1442 H/2021 M, by.U menghadirkan program Teman Hari Ramadan (THR) by.U 2021 selama periode 13 April sampai 12...
Tri Indonesia Terapkan Teknologi Dual-Band FDD Massive MIMO Milik Huawei
Jakarta, Selular.ID – Untuk meningkatkan pengalaman penggunanya, Tri Indonesia menerapkan teknologi Dual-band FDD Massive MIMO (Multiple-Input Multipe-Output) pada jaringannya.
Hal ini dikatakan Desmond Cheung, Chief...
Potensi Merger dan Lelang Frekuensi, Membuat Operator Semakin Kuat! Â
Jakarta, Selular.ID – Kabar merger Tri Indonesia dan Indosat Ooredoo memang dinilai menjadi angin segar bagi industri telekomunikasi tanah air, yang sudah sekian tahun...
Peran Penting PEMDA Memfasilitasi Laju Infrastruktur Jaringan
Jakarta, Selular.ID – Tak dipungkiri banyak tantangan yang musti dihadapi oleh para penyedia jaringan untuk memenuhi ketersediaan layanan internet hingga ke daerah terdepan, terluar,...



