Redaksi
News
Mengenal Cloudflare yang Bermasalah dan Buat Layanan Internet Down
Selular.ID - Cloudflare, sebagai layanan infrastruktur internet, alami down (21/06) dan kembali normal pada 15:00 WIB, berdampak kepada beberapa layanan internet.
Hal tersebut diakui langsung oleh Perusahaan dan langsung melakukan penyelidikan di platform yang mengganggu layanan...
Review & Komparasi Gadget
Hands On: Tecno Pova 3 Baterai Badak, Performa Galak
Selular.ID - Smartphone Gaming dari Tecno resmi rilis di Tanah Air seri Pova 3, yang dijual harga dua jutaan yang lebih menjunjung dari segi user experience.
Faktornya karena Indonesia menjadi negara dengan pemain game terbanyak ketiga...
Enterprise Service
WIR Group Sepakat Bangun Metaverse di Negara Mediterania
Selular.ID – Perusahaan teknologi berbasis AR, VR dan AI, WIR Group sepakat bangun Metaverse di negara Mediterania.
Kesepakatan tersebut hasil, kesepakatan kerja sama dengan Mediterranean Tourism Forum untuk membangun “Metaverse for Mediterranean Countries.”
Ditandatangani oleh Andrew...
Apps
Telegram Raih 700 Juta Pengguna Aktif Bulanan
Selular.ID - Telegram baru saja mendapatkan 700 juta pengguna aktif bulanan. Pada bulan dimana Perusahaan baru saja mengumumkan tingkat layanan Premium.
Aplikasi tersebut menjadi salah satu dari 5 aplikasi dengan unduhan teratas di seluruh dunia...
Apps
Simak! WhatsApp Kerjakan Filter Unread
Selular.ID - WhatsApp kini sedang mengerjakan filter unread, simak penjelasan lengkapnya.
Bagi para pengguna WhatsApp, pasti pernah merasakan “ketinggalan” dalam sebuah obrolan di grup, hingga merasa canggung atau bingung ketika ingin ikut dalam obrolan tersebut.
Ini biasanya kareba...
Promo & Event
5 Kode Promo Shopee Hari ini Selasa 21 Juni 2022
Selular.ID - Inilah 5 kode promo Shopee Juni 2022 yang menawarkan Anda sejumlah potongan harga, diskon dan cashback.
Sebagian kode promo Shopee Juni 2022 ini memiliki masa kedaluwarsa yang masih lama.
Akan tetapi, sebagian lainnya ada...
Smart Devices
Daftar Harga Terbaru Oppo A Series Juni 2022
Selular.ID - Oppo hadirkan harga terbaru untuk seri smartphone di A series, Juni 2022. Mulai dari harga Rp1 Jutaan.
A series terakhir yang rilis di Indonesia adalah Oppo A16K pada Mei 2022, hasil dari respon baik...
Smartphone
Tecno Pova 3 Hadir di Indonesia Dengan Fitur dan Spesifikasi Lengkap Harga Rp2Jutaan
Selular.ID - Tecno resmi rilis Pova 3 di Indonesia dengan membawa fitur dan spesifikasi yang lengkap dan menyasar sektor para gamer.
Karena berdasarkan laporan “Mobile Gaming Through the Pandemic and Beyond in Southeast Asia 2021”.
Terjadi...
Telco & Enterprise
Cisco Hadirkan Layanan Cloud yang Lebih Cerdas dan Sederhana
Selular.ID - Cisco melalui visinya untuk memungkinkan tim TI bekerja lebih cerdas dan menyederhanakan operasi mereka, dengan menghadirkan inovasi cloud terpadu.
Karena Lingkungan bisnis saat ini semakin tidak dapat diprediksi. Organisasi bergantung pada pengalaman digital untuk...
Video
Video: Viral PHK Massal, Ternyata JD.ID lebih dulu dari Shopee!
Setelah mencuat berita PHK masal Shopee belakangan ini, ternyata sebelumnya JD.ID telah melakukanya nya terlebih dahulu. Hal yang cukup mencengangkan adalah bahwa pemain e-commerse asal China ini ternyata juga tidak sendirian.
Tercatat ada sejumlah start...
Applications
Nvidia Melalui Geforce Now Buat Game Android Dengan Kualitas Grafis 120FPS
Selular.ID - Platform game cloud buatan Nvidia disebut GeForce Now, mampu jalankan 120FPS ke semua ponsel Android.
GeForce Now memungkinkan pengguna untuk mengakses perangkat keras game yang kuat melalui cloud.
Jadi Game dari platform tersebut, dirender di server...
News
5 Aplikasi Google Chrome Ini Mempermudah Aktivitas
Selular.ID - Google Chrome merupakan platform browser yang memiliki banyak aplikasi guna mempermudah aktivitas kehidupan pengguna.
Hal ini cara yang terbaik untuk meningkatkan pengalaman Chrome.
Tetapi juga yang terburuk karena mungkin masih banyak yang tidak tahu...
News
Praktis, Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BCA
Selular.ID - Banyak masyarakat yang ingin mengetahui cara tarik tunai tanpa kartu ATM.
Sejumlah bank meluncurkan layanan tarik tunai tanpa kartu ATM untuk lebih memudahkan nasabah.
Layanan tarik tunai tanpa kartu ATM bisa dilakukan bagi nasabah...
News
Netflix Sedang Pertimbangkan Rilis Episode Serial TV Mingguan
Selular.ID- Netflix dilaporkan ingin mengubah siklus rilisnya dan menghadirkan rilis episode serial TV ke mingguan, yang sebelumnya sering rilis seluruh musim sekaligus.
Perusahaan sedang dalam tahap berjuang dalam beberapa bulan terakhir, setelah berurusan dengan kehilangan...
Applications
Xbox App Punya Fitur Baru Untuk Ukur Kemampuan PC Terhadap Game
Selular.ID - Microsoft menambahkan fitur berguna ke aplikasi Xbox App akan bantu menghemat waktu pengguna jika ternyata PC tidak dapat menjalankan game tertentu.
Perusahaan mulai menguji indikator kinerja game pada bulan Desember dan meluncurkan alat...



