Selasa, 3 Oktober 2023
Selular.ID -

Link Trial Test TKD Rekrutmen Bersama BUMN 2022 serta Core Values BUMN

BACA JUGA

Selular kutip dari berbagai sumber, Tes Kemampuan Dasar (TKD) adalah tes yang akan mengukur kemampuan dasar di antaranya tes verbal, gambar dan numerik.

TKD ini serupa dengan Tes Potensi Akademi atau TPA dan Psikotes.

Sejumlah soal yang ada meliputi Tes Matematika Dasar, Tes Verbal, Tes Seri Angka dan Tes Penalaran Bentuk Ruang.

Apa itu core values BUMN?

Core Values BUMN adalah nilai-nilai utama BUMN yang berlandaskan Pancasila untuk mendukung peningkatan kinerja BUMN secara berkelanjutan.

Adapun core values BUMN diantaranya Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan Kolaborasi.

Core values BUMN ini diakronimkan dengan AKHLAK.

Tentunya, sejumlah soal nantinya berkaitan dengan core values BUMN ini.

Link Download Trial Test TKD dan Core Values BUMN

Untuk anda yang mencari contoh soal untuk belajar, bisa melalui link berikut ini :

LINK

Jumlah Lowongan BUMN FHC 2022

Baca juga: Info Lowongan Kerja Sekretariat Negara untuk Mahasiswa hingga S1

- Advertisement 1-

BERITA TERKAIT

BERITA PILIHAN

INDEPTH STORIES

BERITA TERBARU