Saturday, 24 January 2026

Tag results for:

Samsung

Samsung Buka Pre-order Galaxy Z Fold6 and Z Flip6 di Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Samsung resmi mengumumkan seri terbaru Galaxy Z Fold6 dan Galaxy Z Flip6, serta Galaxy Buds3 dan Galaxy Buds3 Pro pada acara Galaxy Unpacked in Paris, Prancis. Melalui peluncuran seri terbaru Galaxy Z,...

Makin Kinclong, Samsung Galaxy Z Flip6 Kini Dibekali Kamera 50MP

Jakarta, Selular.ID - Samsung resmi memperkenalkan lini terbaru smartphone lipat terbarunya di Indonesia: Galaxy Z Fold6 dan Galaxy Z Flip6. Menyasar pengguna stylish, Galaxy Z Flip6 tampil modis dalam empat balutan warna trendi, yakni Blue,...

Samsung Galaxy Watch 7 Mulai Pre-order di Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Samsung mengumumkan Galaxy Watch7 terbaru dan mulai membuka keran pemesanan untuk konsumen Indonesia. Produk terbaru dari portfolio wearables ini juga sudah dibekali Galaxy AI guna meningkatkan kesehatan digital, memberikan insight yang dipersonalisasi...

Sihir AI Berdampak Pada Kinerja Samsung, Pendapatan Diprediksi Melonjak Hingga 20%

Jakarta, Selular.ID – Lonjakan permintaan terhadap chips AI membuat kinerja perusahaan-perusahaan teknologi dunia terkerek naik. Mengikuti Nvidia, Microsoft, dan lainnya, Samsung juga merasakan jika sihir AI telah mendorong perbaikan kinerja perusahaan yang sebelumnya menurun. Seperti dilansir...

Pontang Panting Samsung Di Bisnis Jaringan Telekomunikasi

Selular.ID - Penyedia peralatan jaringan yang setengah “kelaparan”, kini bertanya-tanya kapan dan dari mana makanan mereka berikutnya akan datang. Hidup dengan jatah makanan yang hemat hampir sepanjang tahun lalu, membuat perusahaan di sektor ini harus...

Samsung Galaxy Z Fold 6 dan Z Flip 6 Bakal Segera Diluncurkan, Usung Berbagai Peningkatan dan Fitur Unggulan

Selular.ID - Smartphone lipat Samsung yang akan datang, Z Fold 6 dan Z Flip 6, akan dirilis pada acara Galaxy Unpacked berikutnya yang akan diadakan pada 10 Juli. Mengutip bocoran dari tech reviewer terkemuka Evan...

Membanjirnya Pasar Smartphone Indonesia di Bulan Juni 2024

Selular.ID - Bulan Juni 2024 menjadi bulan yang penuh kemeriahan bagi industri smartphone, setidaknya ada 13 smartphone baru yang hadir di pasar Indonesia. Di penghujung Q2 2024 ini, industri smartphone sedang giat-giatnya merilis produk terbarunya...

Apply BRI Credit Card Melalui Samsung Pay, Cicilan Nol Persen 36 Bulan

Jakarta, Selular.ID - Samsung Pay akhirnya menggandeng kartu kredit pertamanya untuk pengguna di Indonesia. Raksasa elektronik ini resmi meluncurkan Samsung BRI Credit Card, kartu kredit terbaru hasil kolaborasi dengan Bank Rakyat Indonesia (BRI). Merupakan kartu kredit...

TSMC Masih Perkasa, Samsung Menurun, SMIC Mulai Naik

Selular.ID - TSMC masih kuasai pasar pengecoran logam pada Q1 2024, Samsung mengikuti namun SMIC perlahan mulai kelihatan. Pengamat industri mengatakan pasar pengecoran logam pada kuartal pertama tahun ini mengalami beberapa perubahan dinamis yang signifikan,...

Samsung Tidak Menyerah Bawa Chip Flagship Exynos di Tahun Ini

Selular.ID - Setelah ramai dituding akan gagal bawa chipset Exynos 2500 untuk Galaxy S25 series, nyatanya Samsung masih kekeuh untuk bisa optimalkan. Samsung Electronics menghadapi masalah besar dengan chip Exynos 2500 untuk seri Galaxy S25...

Samsung Gagal Pakai Exynos Untuk S25? Ini Analisisnya

Selular.ID - Analis Senior Ming-Chi Kuo, melaporkan bahwa di tahun ini peluncuran smartphone Samsung Galaxy S25 tidak akan menggunakan chipset Exynos 2500. Meskipun masih terbilang baru untuk Samsung Galaxy S24 Series, konon kabarnya Samsung juga...

Pelajar dan Mahasiswa Segera Daftar! Pelatihan AI Samsung Ditutup Pekan ini

Jakarta, Selular.ID - Dalam upaya mencari solusi inovatif akan isu-isu yang ada, peran teknologi terutama teknologi terkini seperti AI menjadi penting dan tidak dapat diabaikan. Faktanya, AI berpotensi untuk mengatasi beberapa tantangan terbesar dalam dunia...

BERITA PILIHAN

BERITA TERBARU