Selular.ID – Fitur keamanan dalam aplikasi pesan singkat adalah fitur penting bagi penggunanya, WhatsApp pun berupaya melengkapi fitur kemanan dalam layanannya. Setelah dalam beberapa minggu menguji fitur Chat Lock dengan kode rahasia pada versi...