Tag results for:
Apple
Pengguna Keluhkan Goresan pada Layar iPhone 12
Jakarta, Selular.ID - Dalam beberapa hari sejak kedatangan ponsel iPhone 12 dan 12 Pro pertama, sejumlah pengguna mengeluhkan adanya goresan di layar. Padahal, menurut review terbaru, layar super-keramik dari iPhone 12 memiliki ketahanan jatuh...
Pengembangan Aplikasi Tokopedia Di ‘iOS’ Diapresiasi Apple
Jakarta, Selular.ID –Tokopedia, sebagai perusahaan teknologi Indonesia, terus menghadirkan sederet inovasi digital bagi masyarakat, termasuk pemanfaatan sistem operasi seluler iOS, untuk memberikan nilai tambah dalam memenuhi kebutuhan harian.
Inovasi digital yang dihasilkan tidak lepas dari...
Apple Berencana Rilis AirPods Pro Terbaru Tahun Depan
Jakarta, Selular.ID - Apple sedang mengerjakan dua model baru earbuds, kabarnya ini merupakan generasi ketiga AirPods dan versi kedua AirPods Pro. AirPods Pro tersebut dilaporkan akan memiliki desain berbeda.
Keduanya akan bergabung dengan perangkat audio...
Hasil Uji Ungkap iPhone 12 Lebih Kuat dari iPhone 11
Jakarta, Selular.ID - Dalam memperkenalkan iPhone 12, Apple menyematkan pelapis kaca baru yang dikembangkan bersama dengan Corning. Pelapis ini disebut dengan Ceramic Shield (perisai keramik).
Apple mengklaim Ceramic Shield milik iPhone generasi baru jauh lebih...
Lidar iPhone 12 Pro Bisa Ukur Tinggi, Ini Caranya
Jakarta, Selular.ID - iPhone 12 yang baru dirilis cukup menarik perhatian dengan hadirnya dukungan 5G. Tak hanya itu, hal yang menarik lainnya adalah pemindai Lidar milik iPhone 12 Pro yang dikabarkan mampu mengukur tinggi...
iPhone 13 Akan Ditopang Modem Qualcomm X55 5G
Jakarta, Selular.ID - Spesifikasi iPhone generasi berikutnya, yang sebut-sebut iPhone 13 mulai terungkap.
Kabar sebelumnya, iPhone 13 hadir dengan layar OLED sentuh terintegrasi, dan digadang-gadang semua model iPhone baru akan menerima panel seperti itu pada...
iOS dan iPadOS Versi 14.1 Meluncur, Ini Pembaruan yang Diusung
Jakarta, Selular.ID - Apple merilis iOS 14.1 dan iPadOS 14.1 untuk iPhone dan iPad yang mendukung. Keduanya hadir dengan beberapa pembaruan dan perbaikan bug.
Mengingat iPhone 12 dan 12 Pro diprediksi akan hadir menjalankan iOS...
Ini Rincian RAM dan Kapasitas iPhone 12 Series
Jakarta, Selular.ID - Bocoran iPhone 12 terus beredar usai Apple mengumumkan jajaran perangkat generasi baru tersebut. Kali ini, giliran kapasitas baterai dan RAM iPhone 12.
Rincian kapasitas baterai dan RAM yang akan dibawa iPhone 12...
Bocoran Spesifikasi iPhone 13 Mulai Terungkap
Jakarta, Selular.ID - Apple sudah bersiap dengan iPhone berikutnya. Kemungkinan iPhone berikutnya mengusung nama iPhone 13.
Apple berencana melengkapi smartphone seri iPhone 13 dengan layar OLED sentuh terintegrasi, dan dikabarkan semua model iPhone baru akan...
Apple Disebut Siap Rilis iPhone SE Baru di 2022
Jakarta, Selular.ID - Perlakuan berbeda ditunjukan Apple pada lini seri iPhone SE. Perusahaan diperkirakan baru akan merilis iPhone SE generasi berikutnya pada 2022.
Dengan kata lain, lini seri SE bukanlah perangkat yang akan diperbarui Apple...
Samsung Singgung Apple Soal Charger Dijual Terpisah
Jakarta, Selular.ID - Keputusan Apple untuk merilis iPhone 12 tanpa charger mengundang banyak kontroversi. Bahkan, pesaingnya, Samsung pun turut ikut serta menyinggung Apple terkait hal ini.
Di akun jejaring sosial resmi perusahaan, Samsung mulai menekankan...
Skor Geekbench Ungkap Peningkatan Performa di iPhone 12
Jakarta, Selular.ID - Apple baru saja mengumumkan jajaran iPhone 12. Kini, skor Geekbench dari iPhone 12 berhasil mengungkap performa yang dibawa ponsel pintar tersebut.
Tak ayal, hasil benchmark itu menjadi salah satu yang cukup diminati,...



