selular

Rumor, LG Berkeinginan Adopsi Nexus

27 February 2012 20:30 Sejauh ini, Google telah menjalin kerja sama dengan dua vendor smartphone, yakni HTC dan Samsung, untuk menelurkan brand Nexus. Dari HTC terlahirlah Nexus One, serta hasil duetnya dengan Samsung melahirkan Nexus...

360specs: Kacamata Virtual Reality Buat Lihat Konten 3D di Smartphone

10 September 2013 11:00 Akhirnya, kita bisa selangkah lebih dekat menuju era Matrix. Penggemar game berformat 3D sekarang telah dimanjakan tampilan visual yang keren berkat bantuan Oculus Rift VR headset, sebuah aksesoris gaming baru berbentuk...

Telah Meluncur, ZTE Grand S Flex di Pasar Eropa

8 November 2013 11:00 Vendor asal Cina ZTE, baru-baru ini telah resmi mengumumkan smartphone Grand S Flex untuk pasar Eropa. Produk terbaru ZTE menampilkan desain pipih nan stylish dengan garis tipis dan jelas menghiasi sekitar...

Loop: Kartu Perdana Baru Telkomsel Khusus Abege

10 March 2014 09:30 Jakarta - Anak muda khususnya para remaja memiliki potensi yang sangat besar. Namun Telkomsel menganggap selama ini belum tergarap maksimal jika dibandingkan dengan kompetitor. Produk yang sudah ada: Kartu Halo, simPATI...

Sasar Korporasi, Apple dan IBM Berduet Bangun Aplikasi Bisnis

17 July 2014 16:00 Dua raksasa teknologi dunia, Apple dan IBM (International Business Machines), telah mengumumkan kemitraan eksklusif untuk mentransformasi mobile enterprise. Tujuannya, untuk menjadikan Apple pemain utama di ranah bisnis. Tindaklanjut dari kerjasama ini, IBM...

ATSI Ajak Masyarakat Dukung Perbaikan Registrasi Prabayar

17 July 2014 14:00 Jakarta - Maraknya penyalahgunaan nomor selular & Fixed Wireless Access (FWA) untuk kegiatan yang tidak sesuai dengan peraturan telekomunikasi, membuat Asosiasi Penyelenggara Telekomunikasi Seluruh Indonesia (ATSI) bersama Kementerian Komunikasi dan Informatika...

Toko Ritel Google Buka Akhir Tahun 2013

19 February 2013 11:00 Google berencana membuka sendiri beberapa toko atau gerai penjualan produk miliknya. Toko fisik khusus itu dimaksudkan untuk menjajakan perangkat Nexus, baik itu smartphone atau tablet PC. Bisa dibilang ini strategi baru...

Smartphone Brand Berbekal NVIDIA Tegra 4i Muncul di Q1 2014

13 June 2013 13:00 Di bulan Februari 2013 lalu, NVIDIA telah mengumumkan varian prosesor quad-core Tegra 4 SoC untuk sektor mobile, yang menambahkan dukungan untuk radio LTE. Tegra 4i ini dilengkapi dengan empat core yang...

Google Hargai Opini Anda Melalui Opinion Rewards

8 November 2013 15:00 Jika Anda tergolong pengguna internet aktif, mungkin pernah menjumpai sebuah survei online. Melengkapi formulir survei memang hanya menghabiskan sekitar lima menit, namun mereka bisa sangat merepotkan dan mengganggu saat Anda hanya...

LG Sepakat Pra-Instal BBM Di Smartphone Mendatang

20 December 2013 18:00 Butuh waktu lama bagi BlackBerry menyadari cara jitu melestarikan layanan pesan ikonik BBM untuk disajikan ke platform lain. Perusahaan asal Kanada ini akhirnya membuka BBM untuk iOS dan Android beberapa bulan...

RIM Dapat Hak Paten Pengatur Volume Suara Otomatis

29 March 2012 10:30 Research In Motion (RIM) akhirnya mendapat hak paten atas teknologi penyesuaian otomatis volume lubang suara berdasarkan jarak antara kuping dengan lubang earphone. RIM mengajukan hak paten tersebut pada tahun 2007. Mengingat...

Meizu MX3, Smartphone Octa-core dengan 4 Varian Kapasitas Penyimpanan

10 September 2013 13:00 Vendor asal Cina, Meizu memperkenalkan smartphone flagship terbaru, bernama MX3. Smartphone ini dibungkus oleh sentuhan Android 4.2 Jelly Bean berbasis Flyme 3.0, yang dikatakan membawa 324 update interaksi dan 1.579 fitur...

Samsung Hendak Populerkan Tren Fonblet

8 November 2013 16:30 Beberapa tahun lalu kita masih bisa membedakan dengan mudah antara tablet dan smartphone. Namun sejak tiga tahun silam garis tersebut perlahan memudar berkat fenomena baru yang umumnya dikenal sebagai "phablet." Perangkat...

Niat Bagikan Akses Internet, Facebook Berencana Akuisisi Perusahaan Pembuat Drone

10 March 2014 11:00 Masih ingat "Project Loon?" Ini merupakan ide cemerlang Google yang berlandaskan kemanusiaan demi tujuan penyebaran akses internet di seluruh dunia, khususnya mereka yang tinggal di daerah-daerah terpencil melalui balon terbang. Misi...

Foto Nokia Asha 503 Tersebar, Indikasikan Kloningan Asha 502 Versi Single-SIM

11 October 2013 13:30 Salah satu feature phone Nokia mendatang akhirnya unjuk diri di media online. Dugaan wujud sebenarnya Asha 503 ini bukan berasal dari situs vendor resmi, tapi seperti biasanya terungkap dari akun Twitter...