Rabu, 14 Januari 2026

Febrian Fahusni

Hati-hati Pengguna Android, Muncul Malware di Undangan Pernikahan Palsu

Selular.ID - Tim Riset dan Analisis Global (Global Research and Analysis Team/GReAT) Kaspersky mendeteksi Malware kampanye berbahaya baru yang menargetkan pengguna Android. Kampanye ini menggunakan undangan pernikahan palsu untuk memikat korban agar memasang aplikasi berbahaya...

Strategi Jual Emas Agar Mendapat Keuntungan Maksimal  

Selular.ID - Investasi emas telah lama menjadi pilihan favorit bagi banyak orang karena sifatnya yang tahan inflasi dan nilainya yang cenderung meningkat dalam jangka panjang, berikut strategi jika ingin jual emas. Namun, saat menjual emas,...

Fakta Menarik Produk Smartphone Masa Kini

Selular.ID - Industri smartphone seperti masa kini terus berkembang pesat, menghadirkan inovasi yang sebelumnya hanya tersedia pada ponsel kelas atas ke segmen yang lebih terjangkau. Saat ini, banyak fitur canggih yang sudah bisa ditemukan bahkan...

Investasi Emas Logam Mulai Minimal 5 Gram Agar Lebih Menguntungkan

Selular.ID - Investasi emas logam mulia merupakan salah satu pilihan yang paling aman dan stabil untuk jangka panjang. Sejak dahulu, emas telah menjadi aset yang digunakan untuk melindungi kekayaan dari inflasi dan fluktuasi ekonomi. Namun, dalam...

Antara Samsung Galaxy S25, Vivo X200, dan OPPO Find X8: Mana Yang Menarik?

Selular.ID - Pasar smartphone flagship semakin kompetitif pada 2025, dengan Samsung Galaxy S25, Vivo X200, dan OPPO Find X8 menjadi tiga pemain utama. Serasa tepat, untuk pasar Indonesia ini adalah momentum mencuri perhatian bagi Apple...

6 Smartphone Rilis di Januari: Pilihan Tepat untuk Tahun Baru!

Selular.ID - Bulan Januari 2025 telah menjadi saksi rilis sejumlah smartphone menarik dari berbagai merek ternama. Dari vivo, realme, OPPO, TECNO hingga Samsung, masing-masing menawarkan keunggulan unik untuk beragam segmen pengguna. Beragam fitur inovatif dan teknologi...

Hati-hati Kena Scam Coklat Dubai Viral, Kok Bisa?!

Selular.ID - Bukan hanya film terbaru ataupun link download yang disisipi malware, coklat Dubai yang sedang viral ternyata dimanfaatkan pelaku kejahatan dunia maya. Penjahat dunia maya memanfaatkan tren ini untuk mengelabui pembeli yang tidak menaruh...

Hampir 4 Juta Ancaman Online Diblokir Selama Q4 2024, Lembaga Pemerintahan Indonesia Masih Jadi Sasaran

Selular.ID - Selama kuartal keempat (Q4) 2024, Kaspersky telah memblokir hampir 4 juta ancaman online di Indonesia. Dalam laporan yang dimuat oleh Kaspersky, ancaman online tersebut mengincar mulai dari industri transportasi, penyedia layanan telekomunikasi, hingga...

Perbedaan Redmi Note 14 Series yang Hadir di Indonesia

Selular.ID - Redmi Note 14 series resmi hadir di Indonesia dengan menghadirkan empat varian, yaitu Redmi Note 14, Note 14 5G, Pro, dan Pro+. Masing-masing varian memiliki spesifikasi yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan pengguna dengan...

iOS 18 Nyatanya Belum Merata di Semua Perangkat iPhone

Selular.ID - Laporan terbaru bahwa perangkat Apple, iPhone baru ada sebanyak 68 persen yang menjalankan iOS 18. Apple mengumumkan tingkat adopsi iOS 18 pada hari Jumat, yang hanya sedikit berbeda dari angka untuk iOS 17...

Plus Minus Menggunakan Jaringan Topologi Bus

Selular.ID - Ungkap keuntungan dan kekurangan menggunakan jaringan topologi bus, Biznet Home punya solusi yang andal. Dalam dunia jaringan komputer, pemilihan topologi yang tepat merupakan langkah penting untuk memastikan efisiensi dan kestabilan sistem. Salah satu topologi...

Hands on Samsung Galaxy S25 Series, Terpincut Varian Basic

Selular.ID - Samsung baru saja meluncurkan seri flagship terbarunya, Galaxy S25 series di Indonesia. Terdapat tiga varian yang ditawarkan, yakni Galaxy S25, Galaxy S25 Plus, dan Galaxy S25 Ultra. Ketiganya dirancang untuk memenuhi kebutuhan pengguna yang...

Kolaborasi Nubia dan Geek FAM: Duet Kuda Hitam yang Siap Menggebrak Esports dan Teknologi

Selular.ID - Nubia, merek smartphone dari ZTE mengumumkan kolaborasi strategis dengan Geek FAM. Kerja sama ini akan berlangsung selama satu tahun penuh dan bertujuan untuk memperkuat posisi kedua pihak di dunia teknologi dan esports, dua...

Tecno Spark 30 Pro Transformers: Desain Mahal Harga Murah

Selular.ID - Tecno kembali meluncurkan smartphone terbarunya Tecno Spark 30 Pro yang berkolaborasi dengan Transformers, menjadikan sebuah inovasi desain yang kece tapi harganya sangat affordable. Tecno telah berhasil melahirkan sebuah smartphone yang memadukan teknologi canggih...

Inilah Perbandingan Realme Note 60 dan Realme Note 60X

Selular.ID - Realme terus menghadirkan produk-produk terjangkau dengan spesifikasi menarik, termasuk Realme Note 60 dan Realme Note 60X. Kedua smartphone ini dirilis untuk segmen entry-level dengan harga Rp sejutaan, namun masing-masing memiliki perbedaan yang bisa...