Kamis, 9 Oktober 2025

Tag results for:

xl

10 Cara Cek Nomor XL Terbaru 2025 Tanpa Ribet

Selular.id – XL Axiata menghadirkan beragam metode praktis untuk mengecek nomor ponsel bagi para pelanggannya di tahun 2025. Dengan berbagai pilihan layanan mulai dari kode USSD, aplikasi myXL, hingga customer service di media sosial, pengguna...

Cara Cek Kuota XL Terbaru dengan Mudah dan Praktis

Selular.id – Cara cek kuota XL menjadi pengetahuan dasar yang penting bagi para pengguna layanan operator seluler tersebut. Dengan semakin tingginya intensitas penggunaan internet, pemantauan sisa kuota secara berkala membantu menghindari kehabisan data secara tiba-tiba,...

Telkomsel, IOH, dan XL Siapkan 6 Solusi Keamanan Digital via Telco API Alliance

Selular.id – Telkomsel, Indosat Ooredoo Hutchison (IOH), dan XL Axiata (XL) resmi menjalankan inisiatif bersama Telco API Alliance untuk mempercepat standardisasi protokol Telco API di Indonesia. Kolaborasi ini bertujuan meningkatkan keamanan ekosistem digital dengan...

Pengguna Smartfren Bisa Telepon Gratis ke Nomor XL dan Axis

Selular.id – Smartfren kini memberikan bonus telepon gratis ke semua nomor, baik sesama Smartfren, XL, maupun Axis, bagi pelanggan yang memiliki paket layanan aktif. Syaratnya sangat sederhana: nomor dan paket harus aktif, serta nomor...

XL Weekend Rush Semarang: Fun Bike dan Festival Digital Apresiasi Pelanggan

Selular.id – PT XLSMART Telecom Sejahtera Tbk (XLSMART) menggelar XL Weekend Rush Semarang, sebuah festival yang memadukan fun bike, hiburan, dan gaya hidup digital di Semarang, Minggu (14/9). Acara ini menjadi bentuk apresiasi kepada...

XL SATU Lite Hadirkan Internet Rumah Plug & Play untuk Keluarga Modern

Selular.id – XLSMART meluncurkan XL SATU Lite, solusi internet rumah plug and play terbaru untuk keluarga modern di seluruh Indonesia. Produk ini dirancang untuk memberikan konektivitas cepat, stabil, dan mudah digunakan, terutama di area...

2 Cara Cek Umur Kartu XL yang Kalian Gunakan

Selular.ID - Pengguna atau pelanggan kartu XL, mungkin bakal tertarik untuk mengetahui tentang cara cek umur kartu XL. Perlu diketahui, tiap operator seluler umumnya punya layanan cek umur kartu, tak terkecuali XL. Umur kartu berbeda dengan...

Profil Rajeev Sethi, Diusulkan Jadi Presdir XL Smart

SELULAR.ID - Nama Rajeev Sethi muncul untuk menjadi presiden direktur (presdir) sekaligus CEO XL Smart, lalu bagaimanakah profil sosok ini? Seperti Selular beritakan sebelumnya, PT XL Axiata Tbk (EXCL) dan PT Smartfren Telecom Tbk (FREN)...

Operator Seluler Terbaik di Indonesia Tahun 2024 Menurut Opensignal

SELULAR.ID - Berikut operator seluler terbaik di Indonesia pada tahun 2024 menurut Opensignal. Pasalnya, di akhir tahun, Opensignal merilis laporan kinerja layanan operator seluler Indonesia termasuk di tahun 2024. Ada lima provider yang Opensignal lakukan survei,...

Ini Pembagian Saham Axiata dan Sinarmas Usai Merger Jadi XLSmart

SELULAR.ID - Usai XL Axiata dan Smartfren melakukan merger menjadi XLSmart, kepemilikan saham Axiata dan Sinarmas akan berimbang. Baik Axiata dan Sinarmas akan sama-sama memiliki 34,8% saham, sedangkan sisa 30,4% saham adalah milik publik. Seperti Selular...

Ini Operator Seluler dengan Kecepatan Internet Paling Kencang di Indonesia

JAKARTA, SELULAR.ID - Berikut operator seluler dengan kecepatan internet paling kencang di Indonesia menurut laporan terbaru Ookla, perusahaan penyedia layanan penguji kecepatan broadband. Apakah Telkomsel, Indosat, XL atau Smartfren yang menjadi operator seluler dengan kecepatan...

Tips Bayar Tagihan XL Prioritas Lewat ATM

Selular.ID - XL Prioritas, yang dulunya dikenal sebagai XL Pascabayar, adalah layanan berlangganan tagihan bulanan. Jika Anda ingin membayar tagihan XL Prioritas melalui ATM, berikut adalah langkah-langkahnya: 1. Masukkan Kartu ATM: Pertama, masukkan kartu ATM Anda ke...

BERITA PILIHAN

BERITA TERBARU