Tag results for:
tim cook
Profil John Ternus, Kandidat Kuat Pengganti Tim Cook di Apple
Selular.id – John Ternus, Wakil Presiden Senior Teknik Perangkat Keras di Apple, semakin mencuat sebagai kandidat utama untuk menggantikan Tim Cook sebagai CEO.
Meskipun pengumuman final belum dibuat dan diperkirakan terjadi setelah laporan keuangan kuartal...
Suksesi CEO Apple: Mencuat Nama John Ternus Sebagai Kandidat Kuat Pengganti Tim Cook
Selular.ID – Apple mengintensifkan diskusi internal tentang siapa yang akan menggantikan CEO Tim Cook, dengan dewan direksi bersiap untuk pengunduran diri sang CEO paling cepat tahun depan, lapor Financial Times.
Para pemimpin senior dilaporkan telah...
Tim Cook Meyakini Lonjakan Permintaan iPhone 17 Bakal Pulihkan Posisi Apple
Selular.ID - Apple sedang berjuang di China karena penjualan menurun di tengah persaingan yang ketat dengan merek-merek domestik.
Meski demikian, CEO Tim Cook mengatakan ia yakin akan ada pemulihan berkat meningkatnya permintaan untuk jajaran iPhone...
Tim Cook Bebas dari Tuduhan Pelanggaran Hak Buruh di AS
Selular.id – Dewan ketenagakerjaan Amerika Serikat secara resmi menarik semua tuduhan pelanggaran hak buruh terhadap CEO Apple Tim Cook. Keputusan ini mengakhiri kasus hukum yang berlangsung sejak tahun 2023 terkait email yang dikirim Cook...
Apple Investasi Rp 40 Triliun untuk Kaca iPhone di AS, Tim Cook Janji Lebih Banyak Lagi
Selular.id – CEO Apple Tim Cook mengumumkan investasi senilai US$2,5 miliar atau setara Rp 40 triliun untuk memproduksi kaca iPhone dan Apple Watch di Amerika Serikat melalui kemitraan dengan Corning. Dalam wawancara eksklusif dengan...
Apple Serius Kejar Ketertinggalan di Bidang AI, Siapkan Fitur Baru
Selular.id – Apple menunjukkan sinyal kuat untuk mengejar ketertinggalan di bidang kecerdasan buatan (AI). CEO Apple Tim Cook menyatakan AI sebagai teknologi mutakhir yang akan diintegrasikan ke seluruh perangkat, platform, dan operasi perusahaan. Langkah...
Tarif Impor Trump, Apple Bakal Tanggung Beban $900 Juta
Selular.ID - CEO Apple Tim Cook memprediksi perusahaannya akan menanggung beban senilai $900 juta pada kuartal II 2025. Itu dikarenakan tarif impor yang diberlakukan oleh Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump.
Dalam laporan keuangan kuartal I,...
Lobby-lobby Tim Cook dan Jensen Huang Hadapi Tarif Impor Mencekik Donald Trump
Selular.ID – Tarif impor gila-gilaan yang diberlakukan Presiden AS Donald Trump, tak hanya membuat banyak negara kelimpungan.
Banyak perusahaan teknologi yang juga harus mengatur siasat, terutama mereka yang bergantung pada pasar dan basis manufaktur di...
Apple Resmi Jual iPhone 16 di Indonesia Tanggal 11 April 2025
Selular.id - Apple Inc secara resmi akan mulai menjual iPhone 16 pada 11 April 2025 mendatang di Indonesia.
iPhone 16 series pertama kali diluncurkan secara global oleh CEO Apple Tim Cook dalam event Glowtime, di...
Bos Apple Temui Donald Trump, Perang Tarif Berimbas ke iPhone
Selular.id - Presiden AS Donald Trump akan bertemu dengan CEO Apple Inc Tim Cook di Gedung Putih pada Kamis (20/2/2025) waktu setempat. Kabar ini diungkap oleh narasumber yang mengetahui rencana mereka.
Narasumber tersebut menyampaikan detail...
Boncos di China dan Indonesia, Pasar India Jadi Pelipur Lara Bagi Bos Apple Tim Cook
Selular.ID - CEO Apple Tim Cook terus memuji-muji India sebagai pasar yang sangat prospektif bagi raksasa teknologi itu.
Cook mengatakan bahwa ia "sangat tertarik pada India" di mana perusahaan tersebut mencetak rekor pendapatan untuk kuartal...
Saat Penjualan iPhone Anjlok, Pendapatan Apple Justru Melejit
Selular.id - Apple melaporkan kinerja perusahaan selama periode yang berakhir pada 31 Desember 2024.
Dalam pemaparannya, CEO Apple Tim Cook mengatakan pendapatan Apple naik 4% pada kuartal akhir 2024 dibandingkan tahun sebelumnya menjadi US$124,3 miliar.
Bahkan,...



