Tag results for:
Telkom
HUT ke-58, Telkom Selenggarakan Digiland 2023 dengan 18.000 Pengunjung
Selular.ID – Telkom sukses menyelenggarakan Digiland 2023 sebagai puncak peringatan ulang tahun ke-58 yang dihadiri lebih dari 18.000 pengunjung selama dua hari berturut-turut pada 8-9 Juli 2023.
Setelah mengawali rangkaian hari pertama dengan konferensi, pada...
Telkom Justru Rilis IndiBiz Usai Lepas IndiHome ke Telkomsel
JAKARTA, SELULAR.ID - PT Telkom Indonesia (persero) Tbk telah rilis Indibiz setelah melepaskan IndiHome ke Telkomsel.
Tetapi IndiBiz yang Telkom rilis hanya akan fokus garap business-to-business (B2B).
IndiBiz ini merupakan solusi digital dunia usaha Indonesia untuk...
Dirut Telkom Ajak Masyarakat Siap Alami Perubahan di Digiland 2023
Selular.ID - Puncak perayaan ulang tahun ke-58 PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom), Digiland 2023 menghadirkan konferensi dengan beragam narasumber inspiratif.
Ajang Digiland 2023 yang Telkom gelar ini berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (8/7/2023).
Lebih...
Melaui Indibiz Telkom Kian Fokus Garap B2BÂ di Indonesia
Selular.ID - Telkom semakin fokus menggarap segmen business to business (B2B), khususnya sektor unit usaha di berbagai daerah di Indonesia. Hal ini dilakukan Telkom yakni dengan memperkenalkan Indibiz.
bertepatan di Hari Ulang Tahun ke 58...
Di Digiland 2023, Telkom Pamerkan Implementasi ESG
Selular.ID – Menginjak usia 58 tahun, sebagai wujud apresiasi kepada masyarakat atas kepercayaannya selama ini, Telkom selaku perusahaan telekomunikasi digital terdepan menyelenggarakan serangkaian kegiatan peringatan HUT ke-58 dengan mengusung tema Sinergi untuk Indonesia.
Melalui sumber...
Telkom Tak Akan Lakukan PHK Usai Serahkan IndiHome ke Telkomsel
Selular.ID - PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk membantah melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) usai serahkan IndiHome kepada PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel).
Seperti Selular beritakan sebelumnya, Telkom telah menandatangani Spin Off atau pelepasan IndiHome kepada Telkomsel...
Telkom Targetkan 80% Pendapatan Mereka dari Telkomsel Usai Lepas IndiHome
Selular.ID - PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) targetkan 80% pendapatan mereka berasal dari PT Telekomunikasi Selular atau Telkomsel.
Target 80% pendapatan Telkom dari Telkomsel ini usai perusahaan BUMN tersebut menyerahkan IndiHome kepada Telkomsel sejak 1...
Iduladha 1444 H, Telkom Distribusikan 1.000 Hewan Kurban
Selular.ID – Dalam rangka memperingati Iduladha 1444 Hijriah, Telkom bersama salah satu anak usahanya Telkomsel, kembali menyalurkan lebih dari 1.000 hewan kurban di seluruh Indonesia.
TelkomGroup menyerahkan total 1.091 hewan kurban.
Pendistribusian dilakukan oleh Community Development...
Telkom Buka Suara Terkait Kebocoran Data 35 Juta Pelanggan IndiHome
Selular.ID - PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (TLKM) membantah kabar adanya kebocoran data 35 juta pelanggan IndiHome dari aplikasi myIndiHome.
Vice President Corporate Communication Telkom Andri Herawan Sasoko menyebutkan perusahaan pelat merah tersebut telah melakukan...
Pelanggan IndiHome Kini Bisa Hubungi Customer Service Telkomsel
Selular.ID - Mulai hari Sabtu, 1 Juli 2023, IndiHome berada di bawah naungan Telkomsel dan ada beberapa hal yang wajib pelanggan ketahui.
Para pelanggan IndiHome tidak perlu bingung saat ingin mendapatkan informasi terkait layanan.
Pelanggan IndiHome...
Sinergi Nuon Telkom dengan PFN Buat Website Indonesia Film Facilitation
Selular.ID - Telkom melalui salah satu anak usahanya, PT Nuon Digital Indonesia melakukan sinergi dengan Produksi Film Negara (PFN) sebagai perusahaan pembiayaan film dalam upaya pengembangan ekosistem film dan konten di Indonesia, terutama dari...
Kepemilikan Efektif Telkom di Telkomsel Naik Usai Serahkan IndiHome
Selular.ID - Selesainya proses integrasi IndiHome menjadikan kepemilikan efektif Telkom di Telkomsel naik menjadi 69,9%.
Sementara kepemilikan Singtel di Telkomsel menjadi 30,1%.
Sebelumnya, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) dan PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel) telah menandatangani...



