Selular.id – Motorola mengonfirmasi jadwal peluncuran smartphone terbaru mereka untuk pasar India.
Moto G67 Power resmi akan meluncur pada 5 November 2025, memperkuat jajaran seri Power yang dikenal dengan ketahanan baterai luar biasa.
Teaser awal dari...