Selular.ID – Oppo secara resmi melanjutkan kemitraan strategisnya dengan Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) bertepatan dengan peluncuran OPPO Reno15 Series, sekaligus mengumumkan turnamen Oppo Hyper Legend Cup dengan total hadiah mencapai USD 100.000.
Kolaborasi ini...