Selular.ID - Pada Jumat (19/7), pemadaman teknologi melanda dunia mulai dari rumah sakit dan maskapai penerbangan, hingga bank dan pengadilan. Membuat lembaga penyiaran tidak bisa mengudara, dan gangguan bisnis.
Penerbangan dihentikan, pembayaran ditunda, dan rumah...