Tag results for:
ITSEC
Infinix Gandeng ITSEC Asia, Jadi Smartphone Android Paling Aman Dari Phishing
Selular.ID – Kabar menarik datang dari industri teknologi tanah air di awal tahun 2026, di mana PT ITSEC Asia Tbk secara resmi mengumumkan kolaborasi strategis dengan brand smartphone global, Infinix.
Kerja sama ini menandai langkah...
ITSEC Gandeng ADIGSI Rilis Gerakan Nasional Ketahanan Siber
Selular.ID – Memperkuat ketahanan siber nasional menuntut kolaborasi lintas sektor yang kuat. untuk itulah perusahaan keamanan siber ITSEC, gandeng ADIGSI (Asosiasi Digitalisasi dan Keamanan Siber Indonesia) meluncurkan Gerakan Nasional Ketahanan Siber.
Inisiatif ini merupakan program...
Ancaman “Defacement” Akun Digital, ITSEC Ungkap Langkah Pencegahan
Selular.ID - Perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat turut mendorong ancaman-ancaman siber dalam berevolusi menjadi lebih beragam dan tentunya lebih berbahaya, yang terbaru peretasan terhadap akun youtube resmi DPR RI.
Akun tersebut bukannya menampilkan berita...
ITSEC: Modus Vishing Semakin Canggih, Manfaatkan Robot
Selular.ID - Belakangan ini muncul modus vishing atau penipuan dilakukan oleh operator mesin atau robot yang menelpon melalui telepon rumah yang dibuat begitu meyakinkan seolah-olah mereka memang mewakili sebuah perusahaan tertentu.
Andri Hutama Putra, Pakar...
Alasan Super App Membutuhkan Keamanan Super Ketat, Risiko Lebih Besar
Selular.ID - Super App atau aplikasi super merupakan platform yang dikembangkan oleh suatu perusahaan yang menawarkan berbagai macam layanan dalam satu aplikasi mulai dari layanan transportasi, e-commerce, pembayaran, dan lain-lain.
Saat ini aplikasi super sedang...



