Senin, 24 November 2025

Tag results for:

Grab

GrabHitch Vs GrabShare, Mana yang Lebih Menguntungkan?

Jakarta, Selular.ID - Grab mengklaim layanan GrabHitch mengunakan motor, mendapat respon baik dari konsumen. Hal ini membuat perusahaan berbasis layanan ride sharing, meriliis layanan serupa menggunakan mobil, yang diberi nama GrabHitch Car. Bagi konsumen yang...

Ambisi Grab Pasca Mewujudkan Tahap Awal Master Plan Grab 4 Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Grab 4 Indonesia, digadang menjadi master plan sekaligus bukti keseriusan Grab, dalam membangun ekonomi digital di Tanah Air. Membangun pusat R&D dan mengakuisisi Kudo, menjadi tahap awal perwujudan master plan tersebut. Di...

Siap-siap, Grab Bakal Rekrut Mitra Baru di Ratusan kota di Indonesia

Jakarta, Selular.ID - Grab secara resmi telah mengakuisi Kudo. Grab mengungkapkan jika proses akuisisi Kudo, menjadi tahap awal dari master plan program Grab 4 Indonesia. Kudo adalah startup platform O2O ini layanan menyediakan kios...

Tiga Bulan Berlalu, Bagaimana Implementasi Program Grab 4 Indonesia?

Jakarta, Selular.ID - Sekitar 3 bulan lalu, Grab menyampaikan keseriusannya untuk membangun ekonomi digital di Indonesia. Bentuk dari komitmet tersebut, dihadirkan dalam program Grab 4 Indonesia 2020 Master Plan. Selang 3 bulan, Grab yang...

Gaet Tinder, Grab Ajak Pengguna Berbagi Perjalanan dengan Influencer

Jakarta, Selular.ID - Guna memberikan kesempatan bagi para penggunanya untuk berbagi perjalanan dengan influencer favorit, Grab bekerja sama dengan aplikasi sosial, Tinder. Masukkan kode promo “GRABIDTINDER” dan pesan layanan GrabShare pada 11-15 April 2017 dalam...

Tokopedia Layani Pengiriman Barang Pakai Kurir Grab

Jakarta, Selular.ID - Tokopedia kembali menambah rekanan untuk jasa logistik. Setelah J&T Express, kali ini situs e-commerce tersebut bekerja sama dengan Grab dalam hal pengiriman, bernama GrabParcel. “Kehadiran GrabParcel (sebutan untuk layanan pengiriman barang oleh...

Kata Menkominfo Soal Aturan Transportasi Online yang Kembali Memanas

Jakarta, Selular.ID - Kiprah layanan transportasi berbasis aplikasi kembali bergejolak. Kondisi tersebut, tidak lepas dari adanya aturan Menteri Perhubungan No 32 Tahun 2016 tentang Penyelenggaraan Angkutan Orang Dengan Kendaraan Bermotor Umum Tidak Dalam Trayek. Kembali bergejolaknya...

Grab Dorong Kewirausahaan Putra-Putri Mitra Pengemudi Via GrabSchool

Jakarta, Selular.ID - Layanan pemesanan kendaraan Grab Bekerja sama dengan Yayasan Cinta Anak Bangsa (YCAB Foundation), kembali hadirkan program pelatihan satu hari, yakni GrabSchool, program ini bertujuan untuk menumbuhkan semangat kewirausahaan putra-putri mitra pengemudi Grab. ...

Selain Jakarta, Grab Bangun Dua Pusat R&D Lagi Di Asia

Jakarta, Selular.ID - Grab meresmikan dua pusat R&D barunya yang terletak di Bangalore, India dan Ho Chi Minh City, Vietnam, untuk memperluas kemampuan R&D globalnya sekaligus menggandakan jumlah pusat R&D dari tiga menjadi enam...

Operator Transportasi Online Sepakat Revisi PM 32 Berlaku 1 April 2017

Jakarta, Selular.ID - Revisi PM 32 Tahun 2016 akhirnya disepakati akan diberlakukan pada 1 April 2017. Hal tersebut disampaikan Budi Karya, Menteri Perhubungan usai rapat koordinasi di Kemenko Kemaritiman, Jakarta, Jumat (24/3). "Tadi semua pihak...

Sekarang Bisa Pesan Grab Di Aplikasi Gotomalls

Jakarta,Selular.ID - Gotomalls.com milik Dominopos adalah Platform berbasis online yang telah dimanfaatkan oleh 375 pusat perbelanjaan dalam mempromosikan berbagai brand, promosi, dan diskon yang sedang berlangsung. Tujuannya tentu saja agar kunjungan ke pusat perbelanjaan...

Gojek, Grab, dan Uber Kompak Komentari Revisi Aturan Transportasi Online

Jakarta, Selular.ID - Sehubungan dengan proses revisi Peraturan Menteri Kementerian Perhubungan Nomor 32/2016, sejumlah penyedia layanan transportasi online mengaku menyambut baik upaya pemerintah tersebut. Namun melalui surat penyataan bersama, tiga pemain besar di industri...

BERITA PILIHAN

BERITA TERBARU