Tag results for:
chip
Qualcomm Mau Akuisisi Raksasa Chip Dunia Intel
SELULAR.ID - Qualcomm dikabarkan sedang melakukan pendekatan akuisisi terhadap raksasa chip Intel.
Menurut sumber Wall Street Journal, yang Selular kutip Senin (23/9/2024), jika kesepakatan terjadi ini akan menjadi yang terbesar dan paling penting di industri...
Intel dan AMD Bisa Rugi Besar Karena Larangan Penggunaan Chip Mereka
JAKARTA, SELULAR.ID - Intel dan AMD bisa mengalami kerugian besar akibat larangan penggunaan chip di negara dekat Indonesia, yakni China.
Pemerintah China mulai memberlakukan larangan penggunaan chip Intel dan AMD di PC-PC (personal computer/PC) yang...
Bukan AS atau China, Raja Chip Baru Akan Muncul
JAKARTA, SELULAR.ID - Raja chip baru akan muncul dan memanaskan persaingan dengan Amerika Serikat (AS) maupun China.
Raja chip tersebut berasal dari Asia yakni India yang tengah bersiap mengembangkan industri dalam negerinya.
Dengan industri chip di...
Malaysia dan Singapura Raup Untung Dampak Perang Cip AS dan China
JAKARTA, SELULAR.ID - Dua tetangga dekat Indonesia, Malaysia dan Singapura meraup untung dari perang cip antara Amerika dan Cina.
Tiongkok menggandeng Malaysia untuk merakit sebagian cip kelas atas.
"Semakin banyak perusahaan desain semikonduktor Cina yang memanfaatkan...
Gelontoran Dana Besar-besaran Warnai Perang Chip AS Vs China
Selular.ID – Perang chips AS dengan China, mencapai level selanjutnya. Untuk menjadi yang terdepan, kedua negara rela menggelontorkan dana investasi besar-besaran.
Pada Senin (12/2/2024), pemerintahan Presiden AS Joe Biden mengumumkan akan menginvestasikan $5 miliar untuk...
Booming Kendaraan Listrik di China, Mendorong Tumbuhnya Produsen Chip Lokal Hingga 10 Kali Lipat
Selular.ID – Tak dapat dibantah China kini memimpin dunia dalam pertumbuhan kendaraan listrik. Dengan pertumbuhan yang esponensial, China memimpin dibandingkan raksasa otomotif tradisional seperti Jerman dan Jepang.
Tercatat, penjualan kendaraan listrik baru di China meningkat...
Terungkap, Mengapa China Mampu Mengatasi Pembatasan Chip 5G Meski Sanksi AS Semakin Ketat
Selular.ID - Perusahaan riset TechInsights mencatat bahwa seiring dengan kemajuan dalam manufaktur prosesor yang terungkap melalui peluncuran Huawei Mate 60 Pro pada Agustus lalu, China diyakini telah membuat lompatan signifikan di bidang lain dalam...
Indonesia Masih Pusing Pemerataan 5G, Diluar Sudah Buat Chip Semikonduktor Untuk 6G dan 7G
Selular.ID - di Indonesia masih memikirkan cara untuk pemerataan jaringan 5G ke seluruh penjuru tanah air, tapi di luar sana sudah berpikir dengan membuat chip untuk jaringan 6G dan 7G.
Menurut artikel yang diterbitkan bulan...
Polri Segera Terbitkan BPKB yang Tertanam Chip, Simak Fungsinya
JAKARTA, SELULAR.ID - Kepolisian Republik Indonesia (Polri) segera mengeluarkan Bukti Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) baru dalam bentuk elektronik yang memiliki chip.
Rencana Polri tersebut rencananya bakal berlaku mulai tahun depan atau 2024.
BPKB elektronik ini akan...
Produsen Chip Investor GOTO Lakukan IPO, Valuasi Setara BRI
LONDON, SELULAR.ID - Satu di antara investor PT GoTo Gojek Tokopedia (GOTO) Tbk berencana melakukan Initial Public Offering atau IPO.
Pasalnya produsen chip asal Inggris, Arm Ltd berencana untuk melakukan Initial Public Offering (IPO).
Salah satu...
Strategi Baru China di Perang Chip, Bisa Buat AS Ketar-Ketir
JAKARTA, SELULAR.ID - China terapkan strategi baru untuk memenangkan perang chip melawan Amerika Serikat (AS).
Strategi baru dari China ini membuat perang chip antara negeri Tirai Bambu melawan negara Paman Sam semakin memanas.
Terungkap, China mulai...
Tak Ekspor Chip ke China, Jepang Bantu Amerika Serikat
TOKYO, SELULAR.ID - Jepang menegaskan posisinya dalam membantu Amerika Serikat (AS) memenangkan perang teknologi khususnya chip melawan China.
Terbaru, Jepang menambahkan daftar larangan ekspor baru termasuk chip ke China untuk membantu AS.
Ada 23 produk yang...



