Saturday, 24 January 2026

Tag results for:

Apple

Apple Dikabarkan Mulai Naikkan Harga untuk Seri iPhone 17

Selular.ID - Apple dikabarkan berencana menaikkan harga iPhone mulai seri 17. Dalam laporan The Wall Street Journal, kenaikan harga ini disebut-sebut berkaitan dengan perubahan desain besar-besaran serta penambahan fitur baru pada seri tersebut. Kenaikan harga...

Apple Akui Takut Kehilangan Pendapatan dari Google

Selular.ID - Apple belum lama ini menjadi saksi dalam kasus antitrust melawan Google, atau sidang antimonopoli Google yang digelar di Washington. Dalam kesaksiannya, Kepala Layanan Apple, Eddy Cue mengaku sempat tak bisa tidur karena...

Apple Peringatkan Serangan Hacker, Berikut Langkah untuk Perlindungan!

Selular.ID - Pekan lalu, Apple kembali memberikan peringatan kepada pengguna, khususnya individu yang masuk dalam kriteria serangan siber. Perusahaan mengidentifikasi serangan tersebut, sehingga memberikan imbauan langkah keamanan lanjutan untuk mencegah serangan. Di Eropa, beberapa aktivis...

Manajer Produk Microsoft Entra Lebih Memilih macOS Ketimbang Windows 11

Selular.ID - Manajer Produk tim Microsoft Entra, Merill Fernando, secara terang-terangan lebih memilih menggunakan macOS dari Apple ketimbang Windows 11 milik Microsoft. Ia bahkan mengaku secara jujur menggunakan macOS saat bekerja di kantor. Menurutnya,...

Apple Prediksi Kerugian Akibat Kebijakan Tarif AS Capai $900 Juta

Selular.ID - Apple pada Kamis (1/5) melaporkan laba kuartal pertama di atas ekspektasi tetapi memperingatkan bahwa tarif AS dapat merugikan perusahaan dan mengganggu rantai pasokannya. Raksasa teknologi yang berbasis di Cupertino - California itu, memperkirakan...

Tarif Impor Trump, Apple Bakal Tanggung Beban $900 Juta

Selular.ID - CEO Apple Tim Cook memprediksi perusahaannya akan menanggung beban senilai $900 juta pada kuartal II 2025. Itu dikarenakan tarif impor yang diberlakukan oleh Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump. Dalam laporan keuangan kuartal I,...

Desain Kompleks, iPhone Bakal Produksi Edisi Ulang Tahun di Tiongkok

Selular.ID - iPhone belum lama ini memboyong sebagian besar produksinya di India, untuk menghindari tarif impor Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. Namun, Apple pada 2027 harus merayakan ulang tahun iPhone yang ke-20, dengan...

Apple Bakal Rilis iPhone Dua Tahun Sekali

Selular.ID - Ming-Chi Kuo merilis prediksinya untuk siklus peluncuran iPhone selama dua tahun ke depan, yang mencakup beberapa perubahan besar dibandingkan dengan cara Apple selama ini. Dimulai tahun ini, banyak hal diharapkan berjalan sesuai harapan. Ini...

Android 16 Lebih Berwarna, Tampilan Lebih Modern

Selular.ID - Google diketahui sedang melakukan banyak perombakan desain pada Android 16 menjadi lebih modern dan berwarna. Hal itu diketahui dalam kode Android 16 beta 4 yang masih tersembunyi. Elemen yang ditampilkan lebih transparan,...

Tim Cook Akui Terlalu Banyak Resiko Bergantung Pada China

Selular.ID - Apple mengatakan perangkat yang dijual di AS tidak akan lagi berasal dari China, karena raksasa teknologi itu mencoba mengurangi dampak tarif Donald Trump. Sebagian besar iPhone akan bersumber dari India, sedangkan iPad berasal...

iPhone 17 Dikabarkan Memiliki RAM 12GB

Selular.ID - Apple disebut akan membuat gebrakan baru dalam peluncuran iPhone seri 17. iPhone 17 dikabarkan akan dibekali dengan RAM 12 GB di seluruh model iPhone 17, termasuk 17 Pro, dan iPhone 17 Air...

Misi Besar Apple, Pindahkan Semua Fasilitas Produksi Dari China ke India Pada Akhir 2026

Selular.ID – Imbas serangkaian kenaikan tarif oleh AS, Apple berupaya mempercepat penarikannya dari China. Tak tanggung-tanggung, pembuat iPhone itu berencana untuk merakit semua telepon pintar untuk pasar AS di India pada akhir 2026. Seperti dilaporkan...

BERITA PILIHAN

BERITA TERBARU