Selular.ID – Memasuki 2026, sektor financial technology (fintech) dinilai semakin berperan sebagai penggerak pertumbuhan ekonomi Indonesia, khususnya melalui pembiayaan UMKM dan penguatan ekonomi desa.
Salah satu pelaku yang mencatatkan kontribusi signifikan adalah Amartha, fintech yang...