Tag results for:
AI
5 Tren Terbaru di Sektor Jasa Keuangan, Ada Agen AI
Selular.ID - Simak tren terbaru dalam sektor jasa keuangan hingga adanya pemanfaatan kecerdasan buatan atau AI. Pasalnya, di tengah lanskap ini, sektor jasa keuangan yang tumbuh pesat di Indonesia makin menunjukkan kecanggihan dan kematangan...
UEA Bangun Kampus Khusus Bidang AI di Abu Dhabi yang Diawasi AS
Selular.ID - Uni Emirat Arab (UEA) segera membangun kampus khusus membidangi kecerdasan buatan atau AI di Abu Dhabi. Kampus tersebut nantinya akan berada di bawah naungan Amerika Serikat (AS), dengan AS yang mengelola pusat...
SQL Berbasis AI dan Dukungan Multi-Cloud Bisa Bantu Bisnis Scaling Lebih CepatÂ
Jakarta, Selular.ID - Banyak cara yang bisa dilakukan untuk mengembangkan bisnis. Yang terbaru, tentu dengan memanfaatkan teknologi kecerdasan buatan atau AI.
Salah satu penyedia solusi scaling bisnis adalah TiDB besutan PingCAP. Perusahaan baru saja mengumumkan...
OpenAI Luncurkan ChatGPT 4.1
Selular.ID - Model chatbot AI terbaru milik OpenAI diluncurkan. Mereka yakni ChatGPT 4.1 untuk pengguna berlangganan ChatGPT Plus, Pro, dan Team; serta ChatGPT mini untuk pengguna gratis dan berbayar. Awalnya, model tersebut hanya digunakan...
Percepat Ekonomi, Kanada Punya Menteri Khusus AI
Selular.ID - Kanada menganggap kehadiran kecerdasan buatan (AI) sebagai bagian yang serius dalam membangun roda perekonomian negaranya. Di negara tersebut, baru saja ditunjuk Minister of AI and digital innovation atau Menteri AI dan Inovasi...
Kewalahan, Apple Akan Izinkan Pengguna Ganti Siri dengan Layanan AI lain
Selular.ID -Â Pengguna iPhone Apple telah menggunakan Siri selama lebih dari satu dekade, tetapi ini mungkin bisa berubah.
Menurut Mark Gurman dan Drake Bennett dari Bloomberg, Apple mungkin mengizinkan pengguna untuk memilih asisten suara lain untuk...
Deretan Produk Rumah Tangga dengan AI Siap Banjiri Indonesia
Jakarta, Selular.ID — Memasuki pertengahan kuartal kedua tahun ini, sejumlah perusahaan elektronik memamerkan koleksi produk premium terbarunya yang bakal segera memasuki pasar Indonesia.
Salah satunya LG yang mengedepankan teknologi AI dan LG ThinQ, kecanggihan keseluruhan...
BigVision Tawarkan Solusi Pengelolaan Sampah Berbasis AI
Jakarta, Selular.ID – Kota-kota metropolitan di Indonesia kerap menghadapi tantangan besar dalam pengelolaan sampah akibat tingginya kepadatan penduduk dan intensitas aktivitas ekonomi, sehingga diperlukan solusi dalam pengelolaan sampah perkotaan.
Tempat Penampungan Sementara (TPS) sebagai titik...
Google Danai Startup Melalui Inisiatif AI Futures Fund
Selular.ID - Google mengajak perusahaan teknologi yang sedang berada di tahap perencanaan, startup, hingga yang sudah berkembang, untuk mengikuti program AI Futures Fund. Program ini ditujukan untuk perusahaan teknologi yang inovatif menggunakan alat dan...
Telkom Gunakan AI Untuk Pengelolaan Sampah
Selular.ID - PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebut gunakan kecerdasan buatan atau AI untuk pengelolaan sampah.
Pasalnya, kota-kota metropolitan di Indonesia kerap menghadapi tantangan besar dalam pengelolaan sampah akibat tingginya kepadatan penduduk dan intensitas...
AI Makin Masif, Regulasi di Indonesia Masih Tahap Ini
Selular.ID - Ketika teknologi kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) makin masif, proses aturan atau regulasi AI di Indonesia masih dalam tahap ini.
Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) menyatakan regulasi khusus terkait kecerdasan...
Bias Sosial Membuat Pengguna AI di Tempat Kerja Dianggap Malas
Selular.ID - Para peneliti dari Duke University di Nort Carolina, Amerika Serikat (AS) menemukan adanya stigma negatif dalam penggunaan kecerdasan buatan atau AI. Penelitian yang dilakukan untuk lingkungan kerja menunjukkan, banyak sesama rekan kerja...



