Suharno

Vivo X300 Bocor Resmi: Kamera 200MP dan Dimensity 9500 Siap Guncang Pasar

Selular.id – Vivo X300 akan menjadi smartphone flagship pertama di dunia yang menggunakan chipset Dimensity 9500, dengan peluncuran dijadwalkan pada Oktober mendatang di Tiongkok. Bocoran resmi dari manajer produk Vivo, Han Boxiao, mengonfirmasi bahwa...

Promo Spectacular Deal iBox: Diskon Besar Aksesoris Apple

Selular.id – iBox kembali menghadirkan Promo Spectacular Deal yang menawarkan potongan harga menarik untuk berbagai aksesoris Apple, termasuk iPhone 12 Mini Leather Sleeve dan produk lainnya. Promo ini memungkinkan pengguna Apple berburu barang premium...

Partai Nasdem Ungkap Akun X Sahroni Berdikari, Milik Ahmad Sahroni?

Selular.id – Fraksi Partai NasDem DPR RI menegaskan bahwa akun X bernama Sahroni Berdikari (@SahroniNasDem) merupakan akun palsu dan tidak memiliki keterkaitan dengan mantan anggota DPR RI Ahmad Sahroni. Pernyataan resmi ini disampaikan oleh...

Infrastruktur Telekomunikasi yang Rusak saat Demo Sudah Pulih

Selular.id – Sejumlah infrastruktur telekomunikasi vital yang rusak selama aksi demonstrasi pekan lalu telah berhasil dipulihkan. Fiber optik yang terbakar telah diganti, dan layanan telekomunikasi kembali normal per Selasa (2/9/2025). Meski demikian, total kerugian material...

Axiata Jual Saham Link Net Rp416 Miliar di Tengah Akuisisi WIFI

Selular.id – Axiata Investment (Indonesia) Sdn. Bhd. (AII) menjual sebagian saham PT Link Net Tbk (LINK) senilai Rp416,78 miliar pada 26 Agustus 2025. Penjualan ini terjadi di tengah rencana akuisisi LINK oleh PT Solusi...

Pemerintah Tutup Sementara Live TikTok, UMKM Terdampak

Selular.id – TikTok memberlakukan pembatasan sementara fitur siaran langsung (live streaming) di Indonesia sebagai respons terhadap meningkatnya kekerasan dalam aksi unjuk rasa belakangan ini. Langkah ini dikonfirmasi langsung oleh juru bicara TikTok pada Minggu (31/8/2025)...

Pasar Ponsel Global Tumbuh 1% saat Ekonomi Lesu di 2025, Ternyata Ini Pendorongnya

Selular.id – International Data Corporation (IDC) memproyeksikan pengiriman smartphone global pada 2025 akan mencapai 1,24 miliar unit, tumbuh 1 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Pertumbuhan ini lebih tinggi dari proyeksi awal sebesar 0,6 persen, terutama...

Hoax Meningkat Saat Aksi Demo, Deepfake Makin Sulit Diidentifikasi

Selular.id – Masyarakat Antifitnah Indonesia (Mafindo) melaporkan peningkatan signifikan dalam penyebaran hoax di media sosial dan aplikasi perpesanan seiring dengan tensi tinggi demonstrasi yang terjadi belakangan ini. Menurut organisasi tersebut, aksi kekerasan, penjarahan, dan...

Jangan Sampai Kena Hack! Begini Cara Amankan Akun WhatsApp Anda

Selular.id – WhatsApp menjadi salah satu aplikasi pesan instan yang paling banyak digunakan di dunia, termasuk di Indonesia. Sayangnya, popularitas ini juga membuat WhatsApp sering menjadi sasaran empuk bagi pelaku kejahatan siber. Kasus peretasan akun...

Apple Event 9 September 2025: 8 Gadget Baru yang Bakal Rilis

Selular.id – Apple akan menggelar acara bertajuk "Awe Dropping" pada 9 September 2025 di Steve Jobs Theater, Apple Park, Cupertino, California, AS. Acara yang digelar pukul 10.00 waktu setempat ini akan disiarkan langsung melalui...

Cara Memburamkan Background di Zoom dan Google Meet di PC dan HP

Selular.id – Zoom Meeting dan Google Meet menjadi platform virtual meeting yang banyak digunakan masyarakat, baik untuk keperluan kerja maupun pembelajaran. Kedua platform ini menawarkan fitur memburamkan background atau blur, yang bertujuan meningkatkan fokus...

Jumlah Pengguna Seluler Turun, Ternyata Ini Penyebabnya

Selular.id – Jumlah pengguna seluler di Indonesia mengalami penurunan pada semester I/2025. Perubahan perilaku masyarakat dalam menggunakan smartphone menjadi penyebab utama, di mana banyak yang beralih dari dua nomor menjadi hanya satu nomor akibat...

TikTok Hentikan Fitur LIVE, Komdigi Sebut Bukan Tekanan Mereka

Selular.id – Menteri Komunikasi dan Digital (Komdigi), Meutya Hafid, mengungkapkan bahwa penghentian sementara fitur siaran langsung atau LIVE di TikTok merupakan inisiatif dari perusahaan platform media sosial tersebut. Pernyataan ini disampaikan Meutya di Jakarta,...

Ikuti Jejak TikTok, Instagram Live Dinonaktifkan di Indonesia

Selular.id – Fitur Instagram Live dilaporkan tidak dapat digunakan oleh sejumlah pengguna sejak Sabtu, 30 Agustus 2025 malam. Berdasarkan pantauan Selular, platform media sosial tersebut mengubah persyaratan penggunaan fitur siaran langsung dengan menerapkan batas...

YouTube Hapus Konten Berbahaya di Tengah Situasi Indonesia

Selular.id – YouTube mengambil langkah antisipatif dengan membendung konten berbahaya di tengah memanasnya situasi politik di Indonesia. Perwakilan YouTube menyatakan bahwa pihaknya melakukan penghapusan konten berbahaya yang melanggar Pedoman Komunitas. "Menanggapi situasi yang kian mengkhawatirkan...