Suharno
Games
Tips Main dan Build Tersakit Zetian, Hero Baru Mobile Legends
Selular.ID - Bagi kalian yang ingin main hero baru Mobile Legends Bang Bang (MLBB), simak tips cara main serta build yang harus kalian gunakan.
Tips Main Zetian yang paling esensial untuk dikuasai saat ini adalah...
Smartphone
HP Ini Sudah Punya Fitur AI, Harga Cuma Rp900 Ribuan
Selular.ID - Jika kalian ingin mencari smartphone atau handphone (HP) dengan fitur AI tetapi harga ramah di kantong, maka produk satu ini bisa jadi pilihan.
Pasalnya Nubia baru saja merilis Nubia A36 dan Nubia A56...
News
Beredar Situs Penjualan Pulau di Indonesia, Komdigi Katakan Ini
Selular.ID - Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) bakal menindak tegas situs penjualan lima pulau di Indonesia. Salah satu pulau yang dijual dalam situs perdagangan online Private Islands Online itu ialah Pulau Panjang di Kabupaten...
Tips & Trik
5 Fungsi Mode Pesawat di HP Kalian, Tak Hanya Dipakai di Dalam Pesawat
Selular.ID - Mode pesawat atau airplane mode merupakan fitur yang umum tersedia di kebanyakan handphone (HP) atau smartphone saat ini.
Keberadaan nama “pesawat” dalam mode pesawat ini memang berkaitan dengan moda transportasi pesawat.
Mode pesawat di...
Smartphone
Termasuk Tecno Pova 7, Ini 5 HP Baterai 7000 mAh yang di Rilis di Indonesia
Selular.ID - Tecno kembali merilis smartphone atau handphone (HP) dengan baterai jumbo 7000 mAh. Tecno Pova 7 yang baru rilis bulan Juni 2025 ini menambah daftar ponsel baterai 7000 mAh yang rilis di Indonesia.
Pasalnya,...
Telco & Enterprise
Cara Upgrade Jadi Anggota IM3 Platinum Club, Simak Beberapa Fiturnya
Selular.ID - Di era digital yang bergerak cepat, kehadiran layanan telekomunikasi premium yang memiliki berbagai nilai tambah menjadi kunci bagi penggunanya.
Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH), melalui layanan pascabayar IM3 Platinum yang diluncurkan November...
Games
Server Game Lokal Lokapala Ditutup Sementara, Ini Penyebabnya
Selular.ID - Game multiplayer online battle arena (MOBA) lokal buatan Anantarupa Studios, Lokapala tidak bisa dimainkan sejak Kamis (19/6/2025) lalu.
Pantauan Selular pada Rabu (25/6/2025) pagi hari ini, pengguna tak bisa masuk (login) ke game...
Tips & Trik
Berbagai Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel yang Sudah Tidak Aktif
Selular.ID - Kartu Telkomsel yang sudah tidak aktif atau memasuki masa hangus seringkali menimbulkan kekhawatiran, terutama jika nomor tersebut masih digunakan untuk keperluan penting.
Namun, pelanggan tidak perlu panik. Telkomsel menyediakan layanan reaktivasi kartu bagi...
News
Perang Iran vs Israel Merambah ke Ruang Digital, Saling Lancarkan Serangan Siber
Selular.ID - Ketegangan antara Iran dan Israel kini tak hanya terjadi di medan perang fisik, tetapi juga telah meluas ke ranah siber. Konflik dua musuh bebuyutan di Timur Tengah ini mulai menunjukkan eskalasi digital...
Telkom
Telkom Rangkul UMKM Disabilitas, Ajarkan Teknologi Pemasaran
Selular.ID - PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) terus menunjukkan komitmennya dalam menciptakan ruang pemberdayaan yang inklusif bagi seluruh lapisan masyarakat.
Melalui inisiatif bertajuk Expandable Heroes: Be Heroes, Expand Your Limits, Telkom memberikan dukungan konkret...
News
WhatsApp Diblokir di Negara Ini, Warga Diminta Beralih
Selular.ID - Layanan pesan singkat WhatsApp diblokir dari semua perangkat di lingungan DPR AS. Pelarangan tersebut diketahui dari memo yang dikirim ke semua pegawai di lingkungan DPR AS pada Senin (23/6) waktu setempat.
"Kantor Keamanan...
Tips & Trik
Tips Supaya Google Tak Awasi Gerak-Gerik Kita di Internet HP
Selular.ID - Berikut cara untuk menghapus riwayat internet dari Google yang sering kita gunakan di laptop. Pasalnya, semua aktivitas kita di Google akan tercatat dalam history atau riwayat.
Yakni terkait apa saja yang kita cari...
Smartphone
Infinix Hot 60 Pro Plus Lolos Sertifikasi, Bakal Jadi Pesaing Galaxy S25 Edge
Selular.ID - Infinix segera kemungkinan besar segera meluncurkan produk baru yakni Infinix Hot 60 Pro Plus. Smartphone Infinix Hot 60 Pro Plus ini bakal menjadi saingan Samsung Galaxy S25 Edge.
Saat ini, para penggemar handphone...
Telco & Enterprise
Komdigi Ngebet Internet 100 Mbps di Daerah Blankspot, Operator Soroti Hal Ini
Selular.ID - Di saat Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) ngebet dengan ambisi internet berkecepatan 00 Mbps di daerah blankspot, sejumlah operator seluler memberikan tanggapan.
Sebelumnya, Komdigi berambisi untuk menyediakan akses internet berkecepatan 100 Mbps di...
Tips & Trik
4 Cara Mudah Menghilangkan Iklan di HP Xiaomi
Selular.ID - Bagi kalian yang sering kesal karena iklan tiba-tiba muncul di smartphone, simak cara menghilangkan iklan di handphone (HP) Xiaomi.
Pasalnya, kita sering kesal karena iklan tiba-tiba muncul saat sedang membuka aplikasi bawaan di...



