Suharno
Tips & Trik
10 Cara Ampuh Agar HP Android Tidak Lemot Saat Main Game
Selular.id – Performa ponsel Android yang melambat saat bermain game seringkali mengganggu pengalaman bermain. Masalah ini umum terjadi seiring bertambahnya usia perangkat dan banyaknya aplikasi yang terinstal. Berikut 10 solusi praktis untuk mengatasi lemot...
Telco & Enterprise
Indosat Luncurkan HiFi Air HKM 127+, Internet Rumah Tanpa Instalasi
Selular.id – Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) bersama mitra strategis PT Harapan Karunia Makmur (HKM) resmi meluncurkan HiFi Air HKM 127+, perangkat internet rumah berbasis jaringan seluler yang menawarkan koneksi cepat, stabil, dan siap pakai...
News
Jepang Pecahkan Rekor Kecepatan Internet 16 Juta Kali Lebih Cepat dari India
Selular.id – Jepang mencatat rekor dunia baru untuk kecepatan internet dengan capaian 1,02 petabit per detik (Pbps), atau setara dengan 1.020.000.000 Mbps. Angka ini 16 juta kali lebih cepat dibanding kecepatan rata-rata internet di...
Tips & Trik
Cara Rekam Panggilan WhatsApp di iPhone dan Android
Selular.id – WhatsApp menjadi aplikasi komunikasi paling populer untuk mengirim pesan teks, panggilan suara, maupun video. Namun, platform ini belum menyediakan fitur bawaan untuk merekam panggilan. Bagi pengguna yang ingin menyimpan percakapan penting, berikut...
News
Peta Jalan AI Indonesia Segera Rampung, Target Legislasi Juli-Agustus 2025
Selular.id – Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) menyatakan peta jalan penggunaan Artificial Intelligence (AI) di Indonesia segera rampung. Staf Ahli Kominfo Bidang Sosial Ekonomi Wijaya Kusumawardhana menargetkan dokumen tersebut akan masuk tahap legislasi akhir...
Telco & Enterprise
Polemik Kuota Hangus, Komdigi dan Operator Harus Lakukan Sosialisasi ke Masyarakat
Selular.id – Polemik kuota internet berbatas waktu dinilai mencerminkan lemahnya literasi masyarakat terhadap produk operator telekomunikasi. Menurut Dr. Trubus Rahardiansah, pakar kebijakan publik, masyarakat seringkali tidak detail membaca syarat dan ketentuan sebelum membeli pulsa...
News
Andre Rosiade Dorong Telkom Kembangkan Bisnis Data Center
Selular.id – Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Andre Rosiade mendorong PT Telkom Indonesia untuk menciptakan bisnis baru di sektor data center guna meningkatkan kinerja Telkomsel yang mulai menurun. Dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP)...
News
Komisi VI DPR Singgung Nama Huawei saat Rapat dengan Telkom
Selular.id – Andre Rosiade, Ketua Komisi VI DPR RI, sebut nama Huawei dalam rapat yang berlangsung bersama direksi Telkom, Kamis (3/7/2025). Seperti yang Selular beritakan sebelumnya, rapat ini membahas penurunan bisnis Telkomsel yang mulai...
Telco & Enterprise
Soroti Kuota Hangus, Andre Rosiade: Jangan Sampai Telkomsel Mati di Lumbung Padi
Selular.id – Andre Rosiade, Ketua Komisi VI DPR RI, menyoroti penurunan bisnis Telkomsel yang mulai terlihat dalam beberapa waktu terakhir. Menurutnya, operator seluler ini harus segera berinovasi agar bisa bersaing di pasar yang didominasi...
Telkom
DPR: Telkom Keluar Banyak Uang Bangun Infrastruktur Internet, Netflix-Youtube dkk yang Menikmati
Selular.id – Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Andre Rosiade, mendorong percepatan penerbitan regulasi Over The Top (OTT) untuk menciptakan keadilan digital dan membangkitkan kinerja PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk. Hal ini disampaikan dalam...
News
Komdigi Luncurkan AI Center of Excellence untuk Dorong Kedaulatan Digital Indonesia
Selular.id – Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Komdigi) resmi meluncurkan Indonesia’s AI Center of Excellence, sebuah ekosistem inklusif nasional untuk memperkuat daya saing Indonesia di bidang kecerdasan buatan (AI). Inisiatif ini didukung kolaborasi...
Telco & Enterprise
Diawasi Ketat Regulator, Bisnis Operator Selular Pasti Mengutamakan Kepentingan dan Perlindungan Konsumen
Selular.id – Polemik kuota internet berbatas waktu dinilai mencerminkan lemahnya literasi masyarakat terhadap produk operator telekomunikasi. Menurut Dr. Trubus Rahardiansah, pakar kebijakan publik, masyarakat seringkali tidak detail membaca syarat dan ketentuan sebelum membeli pulsa...
Games
PUBG Mobile Hadirkan Transformers di Update 3.9, Ada Optimus Prime!
Selular.id – PUBG Mobile kembali menghadirkan pembaruan besar melalui Update Versi 3.9 yang resmi dirilis pada 8 Juli 2025. Salah satu fitur utama yang ditawarkan adalah kolaborasi dengan franchise legendaris Transformers, membawa Optimus Prime...
Tips & Trik
Cara Rahasia Intip Status WhatsApp Tanpa Ketahuan
Selular.id – WhatsApp memungkinkan pengguna untuk mengetahui siapa saja yang melihat status mereka. Namun, ada beberapa cara rahasia untuk mengintip status WhatsApp tanpa ketahuan pemiliknya. Berikut beberapa trik yang bisa Anda coba.
Fitur status di...
News
Gelombang PHK di Perusahaan Teknologi Akibat AI Terus Berlanjut
Selular.id – Gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK) di perusahaan teknologi akibat adopsi kecerdasan buatan (AI) terus berlanjut sepanjang tahun 2025. Mulai dari CrowdStrike hingga Microsoft, ribuan karyawan kehilangan pekerjaan karena efisiensi yang dibawa oleh...



