Categories: News

5 Manfaat Teknologi Metaverse Bagi Kehidupan Sehari-hari

Share

Selular.ID – Simak 5 manfaat teknologi metaverse bagi kehidupan sehari-hari

Metaverse merupakan penggabungan antara aspek sosial media dan game online.

Namun tahukah kamu apa kegunaan atau manfaat dari metaverse ini?

Pengguna dapat menggunakan perangkat yang berbasis Augmented Reality (AR), Virtual Reality (VR) yang memungkinkan pengguna berinteraksi secara virtual.

TONTON JUGA:

Beberapa negara sudah mulai merancang membuat kota di Metaverse, salah satunya adalah Korea Selatan.

Korea Selatan akan menjadi negara pertama yang mendirikan kota di Metaverse.

Teknologi Metaverse yang banyak orang bicarakan setelah CEO Facebook, Mark Zuckerberg menyinggung tentang dunia virtual yang akan dia ciptakan beserta perusahaannya.

Proyek ambisius ini tercanangkan saat perubahan nama Facebook menjadi Meta.

Teknologi Metaverse sendiri memiliki keunggulan. Berikut beberapa manfaat dari teknologi Metaverse.

1. Pengguna dapat bersosialisasi secara bebas dan tak terbatas

Dunia Metaverse memiliki jangkauan yang tidak terbatas.

Maka dari itu, kamu bisa bersosialisasi dengan pengguna lainnya di secara virtual.

Baca juga: Facebook Buang Podcast Demi Metaverse

Page: 1 2

Tags: Facebook kehidupan sehari-hari metaverse
Febrian Fahusni

Artikel Terbaru

  • Enterprise Service

Qualcomm Akuisisi Arduino, Percepat Inovasi Robotika Global

9 Oktober 2025 20:00 WIB
  • Rumour
  • Smartphone

iPhone Fold Bakal Gunakan Bahan Titanium dan Aluminium

9 Oktober 2025 19:00 WIB
  • Smart Devices

Harga Huawei Watch GT 6 di Indonesia, Mulai dari Rp3 Jutaan

9 Oktober 2025 18:30 WIB
  • Enterprise Service

Qualcomm Bawa Snapdragon 8 Elite Gen 5 dan X2 Elite ke Indonesia

9 Oktober 2025 18:15 WIB