Jakarta, Selular.ID - Kick Off Penggelaran Sistem Komunikasi Kabel Laut (SKKL) Medan Dumai yang diberi nama proyek DAMAI telah dilakukan oleh PT Ketrosden Triasmitra (Triasmitra) bekerjasama dengan PT Infrastruktur Telekomunikasi Indonesia (Telkominfra)...